SAMPIT | PANGKALANBUN | PALANGKA | KOTAWARINGIN | METROPOLIS | BARITO | GUMAS | DPRD SERUYAN

PALANGKA

Jumat, 29 Januari 2021 15:32
DAS Kapuas Rawan Penyedotan Pasir Tanpa Izin
PEMERIKSAAN : Anggota Polairud Polres Kapuas ketika melakukan pemeriksaan surat kelengkapan Kapal di Sungai Kapuas.(POLAIRUD For RADAR SAMPIT)

KUALA KAPUAS - Satuan Polisi Air (Satpolair) Polres Kapuas melakukan patroli dengan menyisir beberapa lokasi di Daerah Aliran Sungai (DAS) Kapuas. Salah satunya di daerah Palingkau - Terusan Raya. Patroli ini untuk mencegah aksi illegal logging dan kejahatan lainnya.

Kapolres Kapuas AKBP Manang Seobeti melalui Kasat Polair AKP Krisistt Artantyo Octaberna mengatakan, patroli ini  untuk memberikan pelayanan dan keamanan kepada para nakhoda serta pemilik kapal.

“Patroli ini juga untuk mencegah penyedotan pasir tanpa izin. Karena di daerah Sungai Kapuas sangat rawan adanya kasus penyedotan pasir tanpa izin dan ilegal loging,” katanya, Kamis (28/1).

Petugas berpatroli menggunakan kapal route KP XVIIl - 29102 DAS Kapuas. Salah satunya kapal yang diperiksa adalah Kapal Motor (KM) Karya Sejahtera.

“Pada giat tadi juga kami memeriksan kelengkapan milik KM. Karya Sejahtera, yang dinakhodai oleh Nursada. Kapal tersebut bermuatan garam,” katanya.

Selain melakukan pemeriksaan dokumen, pihaknya juga melakukan pemeriksaan terhadap alat keselamatan dalam berlayar, seperti pelampung dan alat pemadam api ringan (APAR). (der/yit)

 


BACA JUGA

Kamis, 28 Maret 2024 12:14

Optimalkan Roda Pemerintahan di 2024

PALANGKARAYA-Gubernur Kalimantan Tengah Sugianto Sabran,  memimpin  Rapat Koordinasi Optimalisasi…

Selasa, 26 Maret 2024 12:54

Realisasi PAD Kalteng Tahun 2023 Lebihi Target

PALANGKA RAYA- Wakil Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) Edy Pratowo membacakan…

Kamis, 21 Maret 2024 12:25

Pasar Murah Stabilkan Harga Pangan dan Atasi Inflasi

KUALA KAPUAS – Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng), terus bergerak…

Kamis, 14 Maret 2024 12:28

Gubernur Ajak Masyarakat Agar Gemar Berbagi

PALANGKA RAYA- Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) Sugianto Sabran,  mengajak masyarakat…

Kamis, 07 Maret 2024 13:13

Pemprov Dukung OJK dalam Pengembangan Ekonomi

PALANGKARAYA- Wakil Gubernur (wagub) Kalimantan Tengah (Kalteng) Edy Pratowo bersama…

Selasa, 05 Maret 2024 13:05

Pemprov Kalteng Persiapkan Festival Ramadan

PALANGKARAYA-Menyambut dan memeriahkan Bulan Ramadan 1445 Hijriah yang sebentar lagi…

Kamis, 29 Februari 2024 12:52

Pemprov Apresiasi FKUB Award

PALANGKARAYA- Wakil Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) Edy Pratowo, menghadiri penyerahan…

Selasa, 27 Februari 2024 12:05

Dorong Pj Bupati dan Pj Walikota Majukan Pembangunan

PALANGKA RAYA-Wakil Gubernur (wagub) Kalimantan Tengah (Kalteng) Edy Pratowo, membuka…

Jumat, 23 Februari 2024 09:52

Wagub dan Kadis Diskominfo Hadiri Puncak HPN

JAKARTA-Wakil Gubernur (Wagub) Kalimantan Tengah (Kalteng)  Edy Pratowo bersama Kepala…

Selasa, 20 Februari 2024 13:06

Pemprov Terus Gelar Pasar Penyimbang

PALANGKA RAYA- Demi mengantisipasi kenaikan harga kebutuhan bahan pokok agar…
Sitemap
  • HOME
  • HOT NEWS
  • NEWS UPDATE
  • KOLOM
  • RAGAM INFO
  • INSPIRASI
  • FEATURE
  • OLAHRAGA
  • EKONOMI
Find Us
Copyright © 2016 PT Duta Prokal Multimedia | Terverifikasi Dewan Pers