SAMPIT | PANGKALANBUN | PALANGKA | KOTAWARINGIN | METROPOLIS | BARITO | GUMAS | DPRD SERUYAN

DPRD SERUYAN

Selasa, 01 Oktober 2024 15:01
DPRD Seruyan Ingatkan Semangat Kebersamaan di Hari Kesaktian Pancasila
Ketua Sementara DPRD Seruyan, Zuli Eko Prasetyo

KUALA PEMBUANG - Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Seruyan ikuti upacara Hari Kesaktian Pancasila yang jatuh pada 1 Oktober, bersama dengan Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) dan Satuan Organisasi Perangkat Daerah (SOPD) Seruyan, di halaman kantor Bupati. Selasa (1/10/24). 

Upacara peringatan tersebut dihadiri langsung oleh Ketua Sementara DPRD Seruyan, Zuli Eko Prasetyo sekaligus bertindak sebagai pembaca ikrar sebagai bahan refleksi para peserta yang berhadir atas bangga dan banyaknya nilai-nilai pancasila. 

“Pembacaan ikrar dalam peringatan hari kesaktian pancasila dimaksudkan untuk membangun semangat kebersamaan yang dilandasi oleh nilai-nilai luhur ideologi Pancasila,” kata Ketua sementara DPRD Seruyan, Zuli Eko Prasetyo. 

Dirinya juga berharap dalam peringatan kali agar selalu tercipta kebersamaan antar seluruh masyarakat, khususnya lapisan masyarakat di Bumi Gawi Hatantiring. 

“Kita jadikan peringatan ini sebagai sumber kekuatan menggalang kebersamaan untuk memperjuangkan, menegakkan kebenaran serta keadilan demi keutuhan bangsa,” pungkasnya. (rdw)

loading...

BACA JUGA

Sabtu, 21 Desember 2024 14:38

Banyak Potensi di Seruyan, Pemerintah Harus Jeli Mengelola

KUALA PEMBUANG- Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Seruyan,…

Sabtu, 21 Desember 2024 14:35

Perusahaan Sawit Diminta Jaga Kelestarian Lingkungan

KUALA PEMBUANG- Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Seruyan,…

Kamis, 19 Desember 2024 13:11

Dorong Peningkatan Jalan di Desa Sungai Bakau

KUALA PEMBUANG- Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Seruyan,…

Kamis, 19 Desember 2024 13:10

Dukung Peningkatan Kualitas SDM Perangkat Desa

KUALA PEMBUANG- Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Seruyan…

Kamis, 19 Desember 2024 13:05

Pengelolaan APBD Harus Transparan dan Taat Aturan

KUALA PEMBUANG- Dalam pemandangan umum fraksi pada rapat paripurna DPRD…

Kamis, 19 Desember 2024 13:04

Tingkatkan Kesadaran Masyarakat Soal Wajib Pajak

KUALA PEMBUANG- Kalangan DPRD Kabupaten Seruyan mengimbau Pemerintah Kabupaten (Pemkab)…

Rabu, 18 Desember 2024 17:54

Optimalkan Dana Sektoral untuk Pembangunan

KUALA PEMBUANG- Ketua Fraksi Partai Golongan Karya (Golkar) DPRD Kabupaten…

Rabu, 18 Desember 2024 17:54

Prioritaskan Anggaran untuk Pertanian dan Perkebunan

KUALA PEMBUANG- Ketua DPRD Kabupaten Seruyan Zuli Eko Prasetyo, menegaskan…

Selasa, 17 Desember 2024 15:32

Nelayan Harus Manfaatkan Bantuan Sektor Perikanan dengan Optimal

KUALA PEMBUANG- Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Seruyan mengingatka…

Selasa, 17 Desember 2024 15:31

Anggaran Pendidikan Harus Lebih Tepat Sasaran

KUALA PEMBUANG- Fraksi Partai Golkar DPRD Kabupaten Seruyan melalui juru…

Sitemap
  • HOME
  • HOT NEWS
  • NEWS UPDATE
  • KOLOM
  • RAGAM INFO
  • INSPIRASI
  • FEATURE
  • OLAHRAGA
  • EKONOMI
Find Us
Copyright © 2016 PT Duta Prokal Multimedia | Terverifikasi Dewan Pers