SAMPIT | PANGKALANBUN | PALANGKA | KOTAWARINGIN | METROPOLIS | BARITO | GUMAS | DPRD SERUYAN

KOTAWARINGIN

Jumat, 28 Februari 2025 17:43
Tahun Ini, Ditarget 250 Pelajar Dapatkan Beasiswa Kuliah
TRANSPORTASI: Sungai menjadi jalur utama transportasi warga di perbatasan Kalteng-Kalbar.

SUKAMARA - Bupati Sukamara Masduki mengatakan bahwa pemerintah daerah menargetkan sebanyak 250 pelajar mendapatkan beasiswa kuliah tahun ini, sehingga upaya peningkatan SDM dapat terwujud. Program yang dijalankan adalah satu rumah satu sarjana.

"Program kami untuk meningkatkan SDM adalah satu rumah satu sarjana dan target tahun ini 250 penerima beasiswa dengan berbagai jurusan. Salah satunya adalah tenaga kesehatan seperti dokter," kata Masduki.

Menurutnya, pemerintah daerah akan melanjutkan kerjasama dengan beberapa perguruan tinggi salah satunya adalah UMPR yang memberikan kemudahannya seperti  metode pembelajaran sistem dalam jaringan (daring) dan luar jaringan (luring). Metode pembelajarannya dosen akan datang ke Sukamara untuk memberikan perkuliahan.

“Sehingga mereka yang kuliah tidak perlu lagi memikirkan tentang biaya kos, uang makan dan lainnya karena masih dekat dengan rumah," ujar Masduki.

Diharapkan nantinya untuk metode pembelajaran tidak hanya dilaksanakan di Kota Sukamara, tetapi dibagi menjadi tiga zona, yakni zona Sukamara, zona Balai Riam Permata Kecubung dan zona Pantai Lunci Jelai.

"Target 250 pelajar akan mendapat beasiswa di UMPR, maka sekitar 50 persen lebih lulusan SMA sederajat tahun ini bisa terserap," tukas Masduki. (fzr/yit)

loading...

BACA JUGA

Jumat, 11 Juli 2025 17:44

Anjungan Pantai Anugerah Dibangun Baru

SUKAMARA – Anjungan Pantai Anugerah di Desa Sungai Tabuk, Kecamatan…

Jumat, 11 Juli 2025 17:44

Bupati Lamandau Buka Musrenbang RPJMD 2025-2029

NANGA BULIK– Bupati Lamandau Rizky Aditya Putra membuka Musyawarah Perencanaan…

Kamis, 10 Juli 2025 17:13

Honor Guru PAUD Bakal Dinaikkan

SUKAMARA  - Pemerintah daerah bakal menaikkan gaji guru pendidikan anak…

Kamis, 10 Juli 2025 17:13

Tiga Dusun akan Dialirikan Listrik PLN

SUKAMARA -  Keluhan warga di sejumlah dusun lantaran belum masuknya…

Kamis, 10 Juli 2025 17:12

Bupati Cek Pelayanan Kesehatan dan Pendidikan di Tapin Bini

TAPIN BINI - Bupati Lamandau Rizky Aditya Putra menyempatkan diri…

Rabu, 09 Juli 2025 10:47

Tingkatkan Kepesertaan, Sukamara Gelar Koordinasi dengan BPJS Ketenagakerjaan

SUKAMARA - Pemerintah Kabupaten Sukamara melaksanakan koordinasi dengan Badan Penyelenggara…

Rabu, 09 Juli 2025 10:45

Insentif Tenaga Medis akan Dinaikan

SUKAMARA - Pemerintah Kabupaten Sukamara akan menaikkan insentif atau tunjangan…

Rabu, 09 Juli 2025 10:45

Ketua DPRD Kobar Mulyadin

NANGA BULIK - Bupati Lamandau mengayomi seluruh agama yang ada…

Selasa, 08 Juli 2025 17:06

Bupati Hadiri Acara Penyaluran Santunan Anak Yatim Piatu

NANGA BULIK- Bupati Lamandau, Rizky Aditya Putra, menunjukkan perhatian nya…

Selasa, 08 Juli 2025 17:05

Bupati Kumpulkan Camat dan Kades

SUKAMARA - Memperkuat koordinasi guna memaksimalkan dan mempercepat pembangunan, serta…

Sitemap
  • HOME
  • HOT NEWS
  • NEWS UPDATE
  • KOLOM
  • RAGAM INFO
  • INSPIRASI
  • FEATURE
  • OLAHRAGA
  • EKONOMI
Find Us
Copyright © 2016 PT Duta Prokal Multimedia | Terverifikasi Dewan Pers