SAMPIT | PANGKALANBUN | PALANGKA | KOTAWARINGIN | METROPOLIS | BARITO | GUMAS | DPRD SERUYAN

KOTAWARINGIN

Jumat, 20 September 2024 09:56
Pentingnya Pemerataan Tenaga Kesehatan
Siti Nafsiah DPRD Kalteng

PALANGKA RAYA - Anggota DPRD Kalimantan Tengah (Kalteng), Siti Nafsiah, menekankan pentingnya penempatan tenaga kesehatan guna menunjang pelayanan yang merata di seluruh wilayah Kalteng.

Siti mengakui pemerataan tenaga kesehatan masih menjadi permasalahan yang dihadapi pemerintah, mengingat beberapa daerah utamanya daerah pelosok masih kekurangan. Sehingga pemerintah daerah harus memerhatikan penambahan, guna mengisi daerah yang kekurangan.

"Distribusi tenaga kesehatan yang adil sangat penting untuk memastikan semua daerah, termasuk yang kurang terlayani, mendapatkan akses layanan kesehatan yang memadai," katanya, Kamis (19/9/24).

Politikus Partai Golkar ini menegaskan, pemerataan ini akan membantu meningkatkan kualitas layanan kesehatan secara keseluruhan dan memenuhi kebutuhan masyarakat di seluruh provinsi.

Ia mengharapkan, dengan formasi CPNS 2024 untuk tenaga kesehatan yang telah dibuka diharapkan memberi kesempatan bagi para profesional di bidang kesehatan untuk bergabung dengan layanan publik dan membantu memenuhi kebutuhan di daerah.

"Penempatan yang merata akan menjadi perhatian penting untuk memastikan semua wilayah, termasuk yang terpencil, mendapatkan layanan kesehatan yang berkualitas," ucapnya.

DPRD tentunya tidak ingin terjadi kekurangan tenaga kesehatan di wilayah pelosok, sehingga harus ada kebijakan agar seluruh masyarakat dapat menerima pelayanan kesehatan yang berkualitas dan tepat waktu.

"Penting untuk memastikan penempatan tenaga kesehatan yang merata agar setiap daerah, termasuk wilayah pedesaan, dapat memperoleh layanan kesehatan yang memadai," pungkasnya. (sho/fm)

loading...

BACA JUGA

Senin, 18 November 2024 12:32

Masyarakat Kompak Wujudkan Pilkada Damai

SAMPIT – Suasana penuh semangat dan keceriaan menyelimuti Taman Kota…

Senin, 11 November 2024 16:17

TBBR Siap Wujudkan Pilkada Damai 2024

KUALA PEMBUANG - Organisasi masyarakat adat yang tergabung dalam Tariu…

Jumat, 08 November 2024 10:40

Pemkab Lamandau Gelar Kejuaraan Voli Antarpelajar

NANGA BULIK – Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Lamandau menggelar…

Jumat, 08 November 2024 10:39

Sukamara Kembangkan Olahan Udang Vaname dan Bandeng

SUKAMARA - Dengan adanya lomba kreasi masakan khas Sukamara  berbahan…

Jumat, 01 November 2024 15:17

Apdesi Kotim Siap Bersinergi

SAMPIT – Pemerintah Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) menaruh harapan besar…

Rabu, 30 Oktober 2024 13:14

Dermaga Terapung Tempat Rekreasi dan Bongkar Muat

SUKAMARA - Keberadaan dermaga terapung atau kubus apung yang disediakan…

Jumat, 25 Oktober 2024 10:51

Dermaga Apung Dipasang di Kawasan Pelabuhan Pasar Inpres

SUKAMARA - Kawasan pelabuhan Pasar Inpres Sukamara mulai dilakukan penataan…

Rabu, 16 Oktober 2024 12:21

Pemdes Sekabupaten Sukamara Gelar Rakor

SUKAMARA - Kegiatan Rapat Koordinasi Evaluasi Pemerintahan Desa (Rakor Pemdes)…

Selasa, 15 Oktober 2024 13:05

Warga Diminta Patuhi Pelaksanaan Operasi Zebra

SUKAMARA – Kepolisian Resor (Polres) Sukamara melaksanakan apel gelar pasukan…

Jumat, 11 Oktober 2024 10:29

Debat Publik Paslon akan Digelar Dua Kali

SUKAMARA- Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Sukamara akan melaksanakan debat…

Sitemap
  • HOME
  • HOT NEWS
  • NEWS UPDATE
  • KOLOM
  • RAGAM INFO
  • INSPIRASI
  • FEATURE
  • OLAHRAGA
  • EKONOMI
Find Us
Copyright © 2016 PT Duta Prokal Multimedia | Terverifikasi Dewan Pers