SAMPIT | PANGKALANBUN | PALANGKA | KOTAWARINGIN | METROPOLIS | BARITO | GUMAS | DPRD SERUYAN

DPRD SERUYAN

Selasa, 08 Oktober 2024 22:31
DPRD Seruyan Periode 2024-2029 Bentuk Lima Fraksi, Cek Daftar Lengkapnya di Sini
PIMPIN: Ketua Sementara DPRD Seruyan, Zuli Eko Prasetyo saat pimpin rapat paripurna, Senin (7/10).

KUALA PEMBUANG - Kalangan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Seruyan kembali mengelar rapat paripurna dengan agenda pembentukan fraksi-fraksi DPRD Seruyan, bertempat di Gedung Paripurna, Senin (7/10/24). 

Ketua sementara DPRD Seruyan, Zuli Eko Prasetyo menjelaskan pembentukan fraksi bertujuan untuk mengoptimalkan fungsi, tugas, dan wewenang serta mengawali langkah penting dalam penyusunan kebijakan di legislatif. 

“Kami berharap dari 5 fraksi terbentuk ini dapat menjadi roh dari lembaga legislatif untuk mengawali langkah-langkah penting dalam segala penyusunan kebijakannya,” katanya, saat ditemui wartawan usai rapat paripurna, Senin (7/10). 

Sebagai informasi, syarat membentuk fraksi utuh di DPRD Seruyan adalah mendapat lima kursi di Pemilihan Legislatif (Pileg). Hal itu berdasarkan Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 12 Tahun 2018 tentang Pedoman Penyusunan Tata Tertib DPRD. 

Pasal 120 ayat (3) PP Nomor 12 Tahun 2018 menyatakan setiap fraksi harus beranggotakan minimal sama dengan jumlah komisi di DPRD. Partai politik yang tidak memenuhi jumlah anggota minimum, dapat bergabung dengan fraksi lain atau membentuk maksimal dua fraksi gabungan. (rdw) 

Lima fraksi yang telah terbentuk di DPRD Seruyan antara lain 

  1. FRAKSI PDI Perjuangan

Ketua: Subani

Sekertaris: Nina Rusnita

Anggota: Zuli Eko Prasetyo

Anggota: Hadinur

Anggota: Mutmainah

Anggota: Hary Darmawan

Anggota: Zulkipli Haidir

 

  1. FRAKSI PARTAI GOLKAR

Ketua: Bambang Yantoko

Wakil Ketua: Hardianto

Sekertaris: Sukran Ma’mun

Anggota: Harsandi

Anggota: Stefani Berliana M

 

  1. FRAKSI KEPEDEAN (Kebangkitan, Pembangunan Demokrasi Nasional)

Ketua: KULING

Wakil Ketua: Arahman

Sekertaris: Wiwin

Anggota: Elmi Setiawan

Anggota: Rubianto

Anggota: Aliansyah

 

  1. FRAKSI PAN HANURA

Ketua: Bejo Riyanto

Sekertaris: Rahmanudin

Anggota: Syamsudin

 

  1. FRAKSI GERAKAN INDONESIA RAYA ADIL SEJAHTERA

Ketua: Muhammad Yusuf

Sekertaris: Muhtadin

Anggota: Denni Rahmadani

Anggota: Citra Yudha (Tahap PAW)

 

loading...

BACA JUGA

Rabu, 09 Oktober 2024 07:23

Kawasan Bundaran III Kuala Pembuang Bisa jadi Kawasan Olahraga Masyarakat

KUALA PEMBUANG - Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten…

Rabu, 09 Oktober 2024 07:20

Aliansyah: Harga TBS Stabil, Perekonomian Dapil II Seruyan Membaik

KUALA PEMBUANG - Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Seruyan…

Selasa, 08 Oktober 2024 22:36

Masyarakat Hulu Seruyan Butuh Pengentasan Blank Spot Layanan Telekomunikasi

KUALA PEMBUANG - Anggota DPRD Seruyan, Wiwin sampaikan keluhan masyarakat…

Selasa, 08 Oktober 2024 22:31

DPRD Seruyan Periode 2024-2029 Bentuk Lima Fraksi, Cek Daftar Lengkapnya di Sini

KUALA PEMBUANG - Kalangan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten…

Senin, 07 Oktober 2024 14:13

DPRD Seruyan Usulkan Pembangunan Sport Center di Pembuang Hulu II

KUALA PEMBUANG - Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Seruyan…

Senin, 07 Oktober 2024 13:56

Warga Desa Baung dan Tanjung Rangas Usulkan Renovasi Dermaga

KUALA PEMBUANG - Kabupaten Seruyan masih banyak terdapat desa-desa yang…

Sabtu, 05 Oktober 2024 14:16

Warga Cempaka Baru Usulkan Bantuan Rehab Total Rumah Ibadah

KUALA PEMBUANG - Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Seruyan…

Sabtu, 05 Oktober 2024 13:53

DPRD Seruyan Dorong Bantuan Modal dan Pelatihan untuk Pelaku UMKM

KUALA PEMBUANG - Dalam rangka mendukung geliat berputarnya ekonomi di…

Jumat, 04 Oktober 2024 14:03

Pemkab Seruyan Diminta Perhatikan Kesejahteraan Guru Ngaji

KUALA PEMBUANG - Anggota DPRD Seruyan, Bejo Riyanto meminta adanya…

Jumat, 04 Oktober 2024 13:50

Petani Penerima Bantuan Alsintan Diminta Merawat dan Tingkatkan Hasil Produksi

KUALA PEMBUANG - Kabupaten Seruyan sedang gencar-gencarnya fokus terhadap sektor…

Sitemap
  • HOME
  • HOT NEWS
  • NEWS UPDATE
  • KOLOM
  • RAGAM INFO
  • INSPIRASI
  • FEATURE
  • OLAHRAGA
  • EKONOMI
Find Us
Copyright © 2016 PT Duta Prokal Multimedia | Terverifikasi Dewan Pers