Senin, 30 Maret 2020 14:36
TAMBAH LIBUR : Bupati Kobar Hj Nurhidayah saat memberikan keterangan terkait perpanjangan masa libur sekolah untuk mencegah penularan virus korona di kalangan pelajar. (RINDUWAN/RADAR PANGKALAN BUN )
PANGKALAN BUN - Pemerintah Kabupaten Kotawaringin Barat memperpanjang kegiatan belajar mengajar di rumah untuk jenjang pendidikan SD dan SMP sederajat…