SAMPIT | PANGKALANBUN | PALANGKA | KOTAWARINGIN | METROPOLIS | BARITO | GUMAS | DPRD SERUYAN

KOTAWARINGIN

Rabu, 29 Juli 2020 08:54
Bupati Tanam Padi Perdana Padi Unggul Trisakti
TANAM PERDANA : Bupati Seruyan Yulhaidir melakukan tanam perdana Padi Unggul Trisakti di kawasan Handil Beriut Malang II, Desa Persil Raya, Kecamatan Seruyan Hilir, Kabupaten Seruyan.(HENDRI/RADAR SAMPIT)

KUALA PEMBUANG-Bupati Seruyan Yulhaidir melakukan tanam perdana Padi Unggul Trisakti di kawasan Handil Beriut Malang II, Desa Persil Raya, Kecamatan Seruyan Hilir, Kabupaten Seruyan. 

Tanam padi perdana tersebut merupakan kerjasama dengan Yayasan Ketahanan Pangan Nasional (YKPN) Seruyan dengan lahan yang sudah disiapkan seluas 20 hektare. 

Yulhaidir menyebut bahwa jenis Padi Unggul Trisakti berusia relatif pendek dengan masa tumbuh 75 hari sejak tanam dan per hektare lahan mampu menghasilkan 10 ton produksi. "Bahkan berdasarkan atau secara uji coba laboratorium bisa sampai dengan 16 ton, itu info yang kita dapat dari pihak YKPN," katanya, Selasa (28/7). 

Oleh karena itu Yulhaidir berharap proses penanaman padi perdana ini bisa berjalan sukses dan lancar sehingga mampu menghasilkan panen padi yang lebih baik. 

"Kita harapkan semuanya berjalan baik. Dari awal tanam sampai dengan panen nanti, semoga hasil produksinya melimpah dan berdampak terhadap katahanan pangan serta tingkat perekonomian masyarakat," pungkasnya. (hen/sla)

 


BACA JUGA

Kamis, 14 Agustus 2025 12:18

Maksimalkan Penataan Melalui Rapat Integrasi GTRA

SUKAMARA – Pemerintah Kabupaten Sukamara menggelar Rapat Integrasi Penataan Aset…

Kamis, 14 Agustus 2025 12:18

Pemda Bagikan 500 Lembar Bendera Merah Putih

SUKAMARA–Menyambut HUT RI ke-80, Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol)…

Kamis, 14 Agustus 2025 12:18

Lamandau Borong Piala di Peda KTNA XIV

NANGA BULIK - Kontingen Lamandau berhasil memborong sejumlah penghargaan pada Pekan…

Kamis, 14 Agustus 2025 12:15

Warga Desa Hampalit Krisis Air Bersih, Pemkab Katingan Harus Bertindak

KASONGAN – Warga Desa Hampalit, Kecamatan Katingan Hilir, Kabupaten Katingan,…

Rabu, 13 Agustus 2025 11:26

Anggota Paskibraka Diminta Siapkan Diri Jelang Upacara HUT RI ke-80

SUKAMARA – Bupati Sukamara, Masduki, meminta seluruh anggota Pasukan Pengibar…

Rabu, 13 Agustus 2025 11:25

Bantuan Seragam dan Tas Sekolah Mulai Disalurkan di Sukamara

SUKAMARA – Pemerintah Kabupaten Sukamara melalui Dinas Pendidikan dan Kebudayaan…

Rabu, 13 Agustus 2025 11:25

Pemkab Lamandau Apresiasi Storytelling Contest 2025

NANGA BULIK – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lamandau memberikan apresiasi atas…

Rabu, 13 Agustus 2025 11:19

DPRD Desak PDAM Katingan Segera Bayar Tunggakan Gaji Karyawan

KASONGAN – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Katingan memberikan…

Selasa, 12 Agustus 2025 17:11

Bupati Sukamara Pimpin Upacara di SDN Cabang Barat

SUKAMARA – Bupati Sukamara, Masduki, memimpin upacara bendera di SDN…

Selasa, 12 Agustus 2025 17:10

Puskesmas Sukamara Sediakan Pemeriksaan USG Gratis bagi Ibu Hamil

SUKAMARA – Puskesmas Sukamara kini menyediakan layanan pemeriksaan ultrasonografi (USG)…

Sitemap
  • HOME
  • HOT NEWS
  • NEWS UPDATE
  • KOLOM
  • RAGAM INFO
  • INSPIRASI
  • FEATURE
  • OLAHRAGA
  • EKONOMI
Find Us
Copyright © 2016 PT Duta Prokal Multimedia | Terverifikasi Dewan Pers