SAMPIT | PANGKALANBUN | PALANGKA | KOTAWARINGIN | METROPOLIS | BARITO | GUMAS | DPRD SERUYAN

PALANGKA

Jumat, 30 April 2021 09:40
Targetkan Sidorejo Jadi Lumbung Pangan Kapuas
TANAM PADI: Kapolsek Kapuas Kuala dan Dandim 1011/Klk saat tanam padi perdana di Desa Sidorejo, Kecamatan Tamban Catur, Kabupaten Kapuas. (ALEX/RADAR SAMPIT)

KUALA KAPUAS - Desa Sidorejo Kecamatan Tamban Catur, Kabupaten Kapuas merupakan salah satu wilayah pertanian potensial di daerah setempat. Oleh karena itu dukungan berbagai pihak mutlak diperlukan guna meningkatkan hasil pertanian.

Hal itu diungkapkan Kapolsek Kapuas Kuala Ipda Parmono saat penanaman perdana padi Varietas Hibrida Suppadi 89, Kamis (29/4)

Menurutnya mendukung program pemerintah dan menjadikan Desa Sidorejo sebagai demplot pertanian bibit unggul merupakan kewajiban semua pihak guna menjaga ketahanan pangan di Kabupaten Kapuas.

“Sebgai bentuk dukungan program pemerintah untuk menyukseskan Food Estate dan lahan pertanian di Desa Sidorejo seluas kurang lebih 2 hektare ini menjadi salah satu demplotnya,” kata Parmono.

Sementara itu Dandim 1011/Klk Letnan Koloniel Inf Ary Bayu Saputro yang juga adir dalam kegiatan tersebut menjelaskan bahwa Desa Sidorejo layak dikembangkan menjadi salah satu lumbung padi, apalagi kawasan ini menjadi percontohan penanaman bibi unggul varietas terbaik.

“Bersama dinas terkait dalam kegiatan ini untuk mendukung program pemerintah sehingga Kapuas menjadi lumbung pangan yang dimulai dengan pengembangan di Desa Sidorejo ini,” katanya.

Selain Kapolsek dan Dandim kegiatan penamanan perdana padi varietas hibrida suppadi 89 juga dihadiri oleh Danranmil 1011-01 Kapuas Kuala, Camat Tamban Catur, Kades Sidorejo, Dinas Pertanian Kabupaten Kapuas, Ketua beserta Anggota Gakpotan, Anggota Polsubsektor Tamban Catur, Babinsa dan Tokoh Masyarakat. (der)

loading...

BACA JUGA

Rabu, 02 Juli 2025 17:05

Perbaiki Distribusi Air Bersih di Palangka Raya

PALANGKA RAYA — Wakil WaliKota Palangka Raya Achmad Zaini, menghadiri…

Rabu, 02 Juli 2025 17:04

DPRD Dorong Penguatan Ketahanan Pangan

PALANGKA RAYA - Wakil Ketua DPRD Kota Palangka Raya Nenie…

Rabu, 02 Juli 2025 17:04

Pemkot Palangka Raya Peringkat Kedua Penurunan Stunting Se Kalteng

PALANGKA RAYA- Walikota Palangka Raya Fairid Naparin, didampingi Ketua TP…

Rabu, 02 Juli 2025 17:03

Upaya Penurunan Stunting Perlu Terus Dipacu

PALANGKA RAYA - Anggota Komisi III DPRD Kota Palangka Raya…

Rabu, 02 Juli 2025 17:03

Tingkatkan Sinergi Bersama Kepolisian

PALANGKA RAYA— Walikota Palangka Raya Fairid Naparin, didampingi oleh Ketua…

Rabu, 02 Juli 2025 16:54

Percepat Peningkatan Kualitas SDM di Kalteng

PALANGKA RAYA – Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) Agustiar Sabran, kembali…

Rabu, 02 Juli 2025 16:53

Pengawasan Jalan Palangka Raya-Kuala Kurun Perlu Diperketat

PALANGKA RAYA – Ketua Komisi IV DPRD Kalimantan Tengah (Kalteng)…

Selasa, 01 Juli 2025 11:51

Pemkot Targetkan Penurunan Pengangguran

PALANGKA RAYA - Wali Kota Palangka Raya Fairid Naparin memastikan,…

Selasa, 01 Juli 2025 11:50

Siap Mengawal Realisasi Aspirasi Masyarakat

PALANGKA RAYA - Ketua DPRD Kota Palangka Raya Subandi, memastikan…

Selasa, 01 Juli 2025 11:49

Walikota Inspeksi Pembangunan dan Perbaikan Infrastruktur

PALANGKA RAYA— Walikota Palangka Raya Fairid Naparin, memastikan pembangunan fisik…

Sitemap
  • HOME
  • HOT NEWS
  • NEWS UPDATE
  • KOLOM
  • RAGAM INFO
  • INSPIRASI
  • FEATURE
  • OLAHRAGA
  • EKONOMI
Find Us
Copyright © 2016 PT Duta Prokal Multimedia | Terverifikasi Dewan Pers