SAMPIT | PANGKALANBUN | PALANGKA | KOTAWARINGIN | METROPOLIS | BARITO | GUMAS | DPRD SERUYAN

BARITO

Selasa, 11 Juli 2023 14:48
Operasi Patuh, Tekankan Penindakan dan Edukasi
OPERASI PATUH : Bupati Sukamara Windu Subagio saat menyematkan tanda pita Operasi Patuh Telabang 2023.

SUKAMARA - Operasi Patuh Telabang 2023 yang digelar selama 14 hari kedepan oleh Kepolisian Resor (Polres) Sukamara ditandai dengan apel gelar pasukan yang dipimpin langsung oleh Bupati Sukamara Windu Subagio. Selain penindakan, operasi juga menekankan pada edukasi bagi pengendara yang melanggar aturan berlalulintas.

Kapolres Sukamara AKBP Dewa Made Palguna mengatakan tingginya angka kecelakaan lalulintas pada tahun sebelumnya akan menjadi fokus dalam Operasi Patuh Telabang 2023. Kapolres juga berharap dilaksanakannya operasi dapat meningkatkan kepatuhan pengendara terhadap aturan lalu lintas, tertib dan saling menghargai sesama pengguna jalan.

"Melalui operasi ini juga sekaligus memberikan edukasi bagi masyarakat. Dengan perencanaan yang sudah disiapkan akan disosialisasikan ke wilayah kecamatan sehingga diharapkan dapat menekan angka kecelakaan lalu lintas," kata Dewa Made Palguna.

Dalam operasi gelar pasukan yang dilaksanakan di halaman Mapolres Sukamara itu dihadiri oleh unsur Forkopimda Sukamara, serta melibatkan peserta upacara dari Personel TNI, Dishub, Satpol PP, BPBD, Dinkes dan instansi terkait lainnya. (fzr/fm)

loading...

BACA JUGA

Jumat, 02 Mei 2025 15:12

Buka Peluang Pengiriman Sampah Daur Ulang Melalui Jelai

SUKAMARA - Rencana pembangunan TPS3R untuk proses pengolahan sampah di…

Jumat, 02 Mei 2025 15:11

Debit Air Sei Mapam Naik

SUKAMARA – Tingginya intensitas hujan membuat debit air Sungai Mapam…

Jumat, 02 Mei 2025 15:11

Bupati Lantik 226 CPNS dan 654 PPPK

NANGA BULIK - Bupati Lamandau Rizky Aditya Putra melantik 226…

Kamis, 24 April 2025 17:20

Lahan untuk Sekolah Rakyat Sudah Siap

NANGA BULIK - Pemerintah Kabupaten Lamandau siap mendukung program Sekolah…

Kamis, 24 April 2025 17:10

Perempuan Berjasa Terima Penghargaan

SUKAMARA - Gabungan Organisasi Wanita (GOW) Kabupaten Sukamara menggelar peringatan…

Kamis, 24 April 2025 17:09

Lahan Agrowisata Lapas Sukamara Panen Cabai

SUKAMARA - Program agrowisata di lahan Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Sukamara…

Rabu, 23 April 2025 17:18

Pemkab Rencanakan Bangun Embung di Sungai Pasir

SUKAMARA - Pemerintah Kabupaten Sukamara merespon positif terhadap usulan pembangunan…

Rabu, 23 April 2025 17:18

Wabup Buka Bimbingan Manasik Haji

NANGA BULIK  – Wakil Bupati Lamandau Abdul Hamid secara resmi…

Selasa, 22 April 2025 17:07

Maksimalkan Pelayanan Bagi Masyarakat dengan Fasilitasi yang Ada

SUKAMARA – Kendati gedung baru Puskesmas Jelai belum rampung, Bupati…

Selasa, 22 April 2025 17:06

Jalan Teruntum - Simpang Gajah Masuk Program Jangka Panjang

SUKAMARA - Pembangunan atau pembukaan ruas jalan Teruntum - Simpang…

Sitemap
  • HOME
  • HOT NEWS
  • NEWS UPDATE
  • KOLOM
  • RAGAM INFO
  • INSPIRASI
  • FEATURE
  • OLAHRAGA
  • EKONOMI
Find Us
Copyright © 2016 PT Duta Prokal Multimedia | Terverifikasi Dewan Pers