SAMPIT | PANGKALANBUN | PALANGKA | KOTAWARINGIN | METROPOLIS | BARITO | GUMAS | DPRD SERUYAN

BARITO

Selasa, 16 Juli 2024 12:57
Ikuti Bimtek Penyusunan Formasi Jabatan Fungsional Pranata Humas
PEMBINAAN: Diskominfostandi Kabupaten Katingan ketika mengikuti bimtek secara virtual zoom meeting. Jumat (12/7).

KASONGAN- Dinas Komunikasi Informatika Statistik dan Persandian (Diskominfostandi) Kabupaten Katingan bersama Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah (Pemprov-Kalteng) telah melaksanakan bimbingan teknis (bimtek) penyusunan formasi jabatan fungsional pranata hubungan masyarakat (humas).

Kepala Dinas Kominfostandi Kabupaten Katingan Wim Ngantung mengatakan, pada Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Sipil Negara dan Reformasi Birokrasi  Nomor 1 Tahun 2020 terkait pedoman analisis jabatan, analisis pusat dan sanksi daerah wajib melaksanakan kerja sebagai prasyarat untuk menyusun peta jabatan, uraian jabatan. Selain itu yang sangat penting dalam rangka memperkuat fungsi humas atau kehumasan di lingkungan pemerintah.

“Humas memiliki peran strategis dalam membangun komunikasi yang efektif antara pemerintah dengan publik. Selain itu, bisa menjaga citra dan reputasi yang baik bagi distribusi," ujarnya, Senin (15/7).

Menurut Wim, berbagai aspek yang terkait dengan kehumasan pemerintah mulai dari strategi komunikasi yang efektif, penanganan isu sensitif hingga penguat dan hubungan dengan media massa dan masyarakat.

 " Humas ini bertujuan untuk menyusun formasi jabatan fungsional, data informasi yang akan menjadi pondasi bagi efektivitas dan efesiensi kinerja organisasi," paparnya.

Wim juga menyebutkan, kegiatan ini tidak hanya di awal, tetapi juga tonggak penting dalam menjalin keselarasan antara visi dan misi organisasi dengan kebutuhan serta potensi sumber daya manusia. Bahkan kegiatan ini, bersama-sama di berbagai aspek yang terkait dengan penyusunan informasi jabatan profesional pranata humas mulai dari tinjauan hukum dan regulasi hingga penerapan praktis dalam struktur organisasi.

"Hal ini juga tidak hanya berfokus pada pencipta struktur yang ideal. Namun juga pada penguatan kapasitas dan pemahaman kolektif tentang pentingnya posisi jabatan fungsional pranata humas," pungkasnya.

Wim juga mengajak peserta pelatihan untuk memanfaatkan dengan baik melalui semangat persamaan dan komunikasi yang tinggi. Diharapkannya hasil dari ini dapat memberikan manfaat nyata bagi kemajuan dan kesejahteraan organisasi. (sos/gus)

loading...

BACA JUGA

Selasa, 22 April 2025 17:07

Maksimalkan Pelayanan Bagi Masyarakat dengan Fasilitasi yang Ada

SUKAMARA – Kendati gedung baru Puskesmas Jelai belum rampung, Bupati…

Selasa, 22 April 2025 17:06

Jalan Teruntum - Simpang Gajah Masuk Program Jangka Panjang

SUKAMARA - Pembangunan atau pembukaan ruas jalan Teruntum - Simpang…

Selasa, 22 April 2025 17:06

Pemkab Dorong Percepatan Pengakuan MHA

NANGA BULIK - Pemerintah Kabupaten Lamandau mendorong percepatan pengakuan dan…

Senin, 21 April 2025 13:19

Peternak Diberikan Sosialiasi Kesehatan Masyarakat Vereriner

SUKAMARA -  Para peternak ayam potong di Kabupaten Sukamara diberikan…

Senin, 21 April 2025 13:19

Pembangunan Labkesda Senilai Rp 11 Miliar Molor

SUKAMARA - Bupati Sukamara Masduki meninjau proyek pembangunan gedung Laboratorium…

Senin, 21 April 2025 13:18

Wakil Ketua I DPRD Kobar H Rudi Imam Gunawan.

NANGA BULIK -  Rimba Jaya adalah salah satu desa yang…

Kamis, 17 April 2025 15:46

Proyek Molor, Bupati Sidak Puskesmas Jelai

SUKAMARA – Menyikapi laporan terkait molornya pembangunan Puskesmas Jelai, Bupati…

Kamis, 17 April 2025 15:46

Lapas Sukamara Laksanakan Donor Darah

SUKAMARA - Lapas Sukamara menyelenggarakan kegiatan donor darah. Kegiatan itu…

Kamis, 17 April 2025 15:45

Lupakan Perbedaan Pilihan Politik

NANGA BULIK -  Bupati Lamandau Rizky Aditya Putra bersama Wakil…

Kamis, 17 April 2025 15:45

Rela Antre Lama Demi Salaman dengan Bupati

NANGA BULIK– Suasana penuh keakraban dan kebersamaan mewarnai acara halalbihalal…

Sitemap
  • HOME
  • HOT NEWS
  • NEWS UPDATE
  • KOLOM
  • RAGAM INFO
  • INSPIRASI
  • FEATURE
  • OLAHRAGA
  • EKONOMI
Find Us
Copyright © 2016 PT Duta Prokal Multimedia | Terverifikasi Dewan Pers