SAMPIT | PANGKALANBUN | PALANGKA | KOTAWARINGIN | METROPOLIS | BARITO | GUMAS | DPRD SERUYAN

BARITO

Rabu, 18 September 2024 10:11
Ribuan Pelamar CPNS di Lamandau Lolos Administrasi

NANGA BULIK  - Pemkab Lamandau telah mengumumkan hasil seleksi administrasi calon pegawai negeri sipil (CPNS) 2024. Hasilnya , sebanyak 1.223 pelamar dinyatakan lolos seleksi administrasi CPNS 2024.

Penjabat (PJ) Bupati Lamandau Said Salim mengatakan, sebanyak 1.223 pelamar tersebut nantinya akan memperebutkan 475 formasi tenaga teknis dan tenaga kesehatan. 

"Berdasarkan pengumuman Pemkab Lamandau, formasi tersebut terbagi menjadi dua, yaitu tenaga teknis sebanyak 425 formasi, tenaga kesehatan 50 formasi," tuturnya. 

Pelamar yang lulus seleksi administrasi atau memenuhi syarat (MS) dapat mengikuti tahap seleksi berikutnya, yaitu seleksi kompetensi dasar (SKD) berbasis computer assisted test (CAT). 

Pelamar yang dinyatakan tidak lulus seleksi administrasi atau tidak memenuhi syarat (TMS) diberikan kesempatan untuk memberikan pernyataan sanggah pada masa sanggah yang berlangsung mulai tanggal 20 hingga 22 September 2024 melalui akun SSCASN masing-masing pelamar.

"Seleksi dilakukan secara jujur, adil, dan terbuka, tidak dipungut biaya. Jadi saya imbau kepada para pelamar jangan percaya jika ada yang mengaku bisa membantu lewat jalur dalam, waspada penipuan," imbaunya. (mex/yit) 

loading...

BACA JUGA

Kamis, 19 September 2024 10:01

Pemkab Gelar Lomba Kadarkum

SUKAMARA – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Sukamara menggelar Lomba Keluarga Sadar…

Kamis, 19 September 2024 10:00

Kader Posyandu Teratai Dapat Penghargaan Nasional

NANGA BULIK - Kader Posyandu Teratai Desa Beruta, Kabupaten Lamandau,…

Rabu, 18 September 2024 10:11

Ribuan Pelamar CPNS di Lamandau Lolos Administrasi

NANGA BULIK  - Pemkab Lamandau telah mengumumkan hasil seleksi administrasi…

Rabu, 18 September 2024 10:08

Jalan Margasari Diguyur Rp 11 Miliar

SUKAMARA - Jalan Margasari di Desa Natai Sedawak mulai dilakukan…

Selasa, 17 September 2024 14:53

Jalan Membaik, Pemasaran Lebih Mudah

SUKAMARA – Membaiknya akses jalan di wilayah pesisir pantai Sukamara…

Selasa, 17 September 2024 14:52

Lamandau Berpartisipasi dalam Jambore PSKS

NANGA BULIK - Penjabat Bupati Lamandau Said Salim menghadiri Pembukaan…

Selasa, 17 September 2024 14:51

DPRD Kobar Harapkan Pilkada 2024 Semakin Baik

PANGKALAN BUN – Ketua Sementara DPRD Kabupaten Kotawaringin Barat (Kobar)…

Jumat, 13 September 2024 16:13

Lupa Cabut Kunci Kontak, Motor Diembat Maling

KUALA KAPUAS – AM, pemuda 17 tahun ini kehilangan sepeda…

Jumat, 13 September 2024 12:21

Pemkab Sukamara Jalin Kerjasama dengan IPB

SUKAMARA - Pemerintah Kabupaten Sukamara dengan Institut Pertanian Bogor (IPB)…

Jumat, 13 September 2024 11:43

Anggota BPD di Kabupaten Lamandau Jalani Pelatihan

NANGA BULIK - Dinas Pemberdayaan Masyarakat Desa (DPMD) Kabupaten Lamandau…

Sitemap
  • HOME
  • HOT NEWS
  • NEWS UPDATE
  • KOLOM
  • RAGAM INFO
  • INSPIRASI
  • FEATURE
  • OLAHRAGA
  • EKONOMI
Find Us
Copyright © 2016 PT Duta Prokal Multimedia | Terverifikasi Dewan Pers