SAMPIT | PANGKALANBUN | PALANGKA | KOTAWARINGIN | METROPOLIS | BARITO | GUMAS | DPRD SERUYAN

BARITO

Senin, 30 September 2024 10:56
FKUB Ingatkan Jaga Kata dan Perbuatan
IMBAUAN: Ketua FKUB Sukamara Yan Suharyono menjadi pemateri dalam kegiatan Antisifasi Politisasi SARA.

SUKAMARA – Di masa Pilkada, Ketua Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB) Kabupaten Sukamara Yan Suharyono mengingatkan semua pihak agar selalu menjaga kerukunan. Salah satunya menjaga perkataan dan perbuatan yang tidak menyinggung dan menyakiti orang lain.

"FKUB Kabupaten Sukamara mengimbau dan mengharapkan kepada semua lapisan masyarakat untuk selalu menjaga perkataan dan perbuatan. Jangan sampai menyakiti dan menyinggung perasaan yang lain agar kerukunan umat beragama selalu terjaga," kata Yan Suharyono.

Menurutnya, semua harus berperan dalam menjaga kerukunan umat beragama di tengah masyarakat, terlebih saat ini sudah memasuki tahapan pelaksanaan Pilkada maka peran para tokoh masyarakat sangat diperlukan guna memberikan contoh yang baik bagi masyarakat. Peran semua tokoh diharapkan dalam menciptakan kerukunan di tengah masyarakat.

Selan itu, pihaknya juga meminta tidak menjadikan tempat ibadah untuk kepentingan politik, termasuk dalam pemasangan alat peraga kampanye. Tempat-tempat ibadah harus netral dan tidak boleh disalahgunakan untuk kepentingan pasangan calon tertentu.  

"Jangan jadikan lokasi tempat ibadah untuk kepentingan politik dan jangan sampai memasang alat peraga kampanye di lingkungan tempat ibadah," tegas Yan Suharyono. (fzr/yit)

loading...

BACA JUGA

Kamis, 17 April 2025 15:46

Proyek Molor, Bupati Sidak Puskesmas Jelai

SUKAMARA – Menyikapi laporan terkait molornya pembangunan Puskesmas Jelai, Bupati…

Kamis, 17 April 2025 15:46

Lapas Sukamara Laksanakan Donor Darah

SUKAMARA - Lapas Sukamara menyelenggarakan kegiatan donor darah. Kegiatan itu…

Kamis, 17 April 2025 15:45

Lupakan Perbedaan Pilihan Politik

NANGA BULIK -  Bupati Lamandau Rizky Aditya Putra bersama Wakil…

Kamis, 17 April 2025 15:45

Rela Antre Lama Demi Salaman dengan Bupati

NANGA BULIK– Suasana penuh keakraban dan kebersamaan mewarnai acara halalbihalal…

Rabu, 16 April 2025 16:21

Poktan Beruntung Jaya Syukuran Panen Padi

SUKAMARA – Petani di Desa Sungai Pasir, Kecamatan Pantai Lunci,…

Rabu, 16 April 2025 16:20

Pemkab Siap Dukung Pembangunan Sekolah Garuda

NANGA BULIK - Pemerintah Kabupaten Lamandau terus memperkuat koordinasi lintas…

Senin, 14 April 2025 17:58

Dekranasda Dorong Perajin Miliki Daya Saing

NANGA BULIK– Ketua Tim Penggerak Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (TP PKK)…

Jumat, 11 April 2025 17:56

Puskesmas Sukamara Siap Terapkan ILP

SUKAMARA - Puskesmas Sukamara akan berpedoman pada Integrasi Layanan Primer…

Jumat, 11 April 2025 17:55

Peternakan Ayam Potong Wajib Kantongi Perizinan

SUKAMARA - Usaha peternakan ayam potong di Kabupaten Sukamara wajib…

Jumat, 11 April 2025 17:55

Gebrakan Bupati Bikin Pegawai Gembira

NANGA BULIK–Kabar gembira bagi aparatur sipil negara (ASN) di lingkungan…

Sitemap
  • HOME
  • HOT NEWS
  • NEWS UPDATE
  • KOLOM
  • RAGAM INFO
  • INSPIRASI
  • FEATURE
  • OLAHRAGA
  • EKONOMI
Find Us
Copyright © 2016 PT Duta Prokal Multimedia | Terverifikasi Dewan Pers