Rabu, 17 Agustus 2016 16:49
TENGGELAM: Evakuasi Regina saat ditemukan tenggelam oleh Satpol Air Polres Kobar dan warga sekitar yang membantu melakukan pencarian. (FOTO SATPOL AIR POLRES KOBAR/ RADAR SAMPIT )
PANGKALAN BUN - Warga RT.04 Kelurahan Raja Seberang, Kecamatan Arut Selatan, Kotawaringin Barat (Kobar), dihebohkan tenggelamnya seorang perempuan di Sungai…