Kamis, 10 Desember 2015 22:00
GUSTI HAMDAN/RADAR PANGKALAN BUN
BERSIH SUNGAI: Para PNS Kolam dan warga gotong royong mengurai tumpukan sampah kayu yang tersangkut ditiang jembatan Sungai Lamandau, Jumat (4/12) pagi, sorenya harinya mereka dapat bantuan tugboat sehingga berhasil mengurai sampah tersebut.
KOTAWARINGIN LAMA – Sejumlah Pegawai Negeri Sipil (PNS) dan warga di Kecamatan Kotawaringin Lama (Kolam) rela turun ke Sungai Lamandau, untuk…