SAMPIT | PANGKALANBUN | PALANGKA | KOTAWARINGIN | METROPOLIS | BARITO | GUMAS | DPRD SERUYAN

KOTAWARINGIN

Sabtu, 26 November 2016 14:53
Guru Diminta Tingkatkan Profesionalisme
UPACARA: Sejumlah guru terlihat khidmat saat mengikuti upacara peringatan HUT PGRI ke 71 di halaman kantor Bupati Seruyan, Jumat (25/11) pagi. (FOTO: HENDRI EDITIA/RADAR SAMPIT)

KUALA PEMBUANG – Memperingati HUT PGRI ke 71, sejumlah tenaga pendidik dan kependidikan serta pegawai di lingkungan Pemkab Seruyan melaksanakan upacara. Di mana dalam upacaya yang dipimpin Bupati Seruyan H Sudarsono tersebut dilaksanakan penuh khidmad.

Dalam arahannya, Sudarsono mengajak kepada seluruh tenaga pendidik di Seruyan untuk meningkatkan profesionalisme dan senantiasa disiplin dan meningkatkan etos kerja dalam mengemban tugas mulia mendidik anak bangsa. “Jika guru profesional maka akan sangat berguna dan bermanfaat dalam mendidik siswa dan juga bagi kemajuan pendidikan di Seruyan," ujarnya.

Menurutnya, dengan memperingati HUT PGRI ini, akan mengingatkan kepada masyarakat tentang pentingnya peran guru sebagai perantara ilmu dan pendidik anak bangsa.

“Kita sudah memasuki era dimulainya persaingan bebas. Para pekerja atau tenaga kerja tak terkecuali para guru asing akan masuk dan menjadi kompetitor.  Untuk itu, ini harus diiimbangi dengan kesiapan para tenaga guru dengan terus meningkatkan kualitas serta kemampuannya masing-masing, sehingga dapat bersaing dan tetap menjadi penguasa di negeri sendiri,” katanya.

Selain itu, tambah bupati, sebagai organisasi tempat bernaungnya para guru, PGRI memiliki peranan penting dalam membangun kualitas Sumber Daya Manusia (SDM) untuk membangun dan memajukan Seruyan. "PGRI harus menunjukan kemajuan guru dan pendidikan di Seruyan,” pungkasnya. (hen/fin)


BACA JUGA

Senin, 18 November 2024 12:32

Masyarakat Kompak Wujudkan Pilkada Damai

SAMPIT – Suasana penuh semangat dan keceriaan menyelimuti Taman Kota…

Senin, 11 November 2024 16:17

TBBR Siap Wujudkan Pilkada Damai 2024

KUALA PEMBUANG - Organisasi masyarakat adat yang tergabung dalam Tariu…

Jumat, 08 November 2024 10:40

Pemkab Lamandau Gelar Kejuaraan Voli Antarpelajar

NANGA BULIK – Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Lamandau menggelar…

Jumat, 08 November 2024 10:39

Sukamara Kembangkan Olahan Udang Vaname dan Bandeng

SUKAMARA - Dengan adanya lomba kreasi masakan khas Sukamara  berbahan…

Jumat, 01 November 2024 15:17

Apdesi Kotim Siap Bersinergi

SAMPIT – Pemerintah Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) menaruh harapan besar…

Rabu, 30 Oktober 2024 13:14

Dermaga Terapung Tempat Rekreasi dan Bongkar Muat

SUKAMARA - Keberadaan dermaga terapung atau kubus apung yang disediakan…

Jumat, 25 Oktober 2024 10:51

Dermaga Apung Dipasang di Kawasan Pelabuhan Pasar Inpres

SUKAMARA - Kawasan pelabuhan Pasar Inpres Sukamara mulai dilakukan penataan…

Rabu, 16 Oktober 2024 12:21

Pemdes Sekabupaten Sukamara Gelar Rakor

SUKAMARA - Kegiatan Rapat Koordinasi Evaluasi Pemerintahan Desa (Rakor Pemdes)…

Selasa, 15 Oktober 2024 13:05

Warga Diminta Patuhi Pelaksanaan Operasi Zebra

SUKAMARA – Kepolisian Resor (Polres) Sukamara melaksanakan apel gelar pasukan…

Jumat, 11 Oktober 2024 10:29

Debat Publik Paslon akan Digelar Dua Kali

SUKAMARA- Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Sukamara akan melaksanakan debat…

Sitemap
  • HOME
  • HOT NEWS
  • NEWS UPDATE
  • KOLOM
  • RAGAM INFO
  • INSPIRASI
  • FEATURE
  • OLAHRAGA
  • EKONOMI
Find Us
Copyright © 2016 PT Duta Prokal Multimedia | Terverifikasi Dewan Pers