SAMPIT | PANGKALANBUN | PALANGKA | KOTAWARINGIN | METROPOLIS | BARITO | GUMAS | DPRD SERUYAN

KOTAWARINGIN

Rabu, 20 Desember 2017 11:14
Pendamping Desa Harus Kawal Dana Desa
Ketua Komisi I DPRD Kotim, Handoyo J Wibowo

SAMPIT - Ketua Komisi I DPRD Kotim Handoyo J Wibowo menegaskan peranan para pendamping desa harus optimal di tahun anggaran 2018.  Pihaknya tidak mau lagi mendengar adanya kepala desa yang salah dan lalai dalam adminitrasi pengelolaan keuangan desa.

”Karena pendamping desa sudah direkrut dan segera ditempatkan maka perannya harus maksimal. Tahun 2018 tidak ada lagi kepala desa yang dilaporkan karena menyeleweng dalam menggunakan dana desa, jadi artinya dalam hal ini pendamping desa harus bertanggung jawab jika ada penggunaan dana desa yang fiktif,” tegas Handoyo J Wibowo, Selasa (19/12).

Politikus Partai Demokrat Kotim ini mengakui bahwa desa yang sudah masuk dalam penyidikan Kejari Kotim hendaknya jadi pelajaran berharga bagi pemerintah daerah dan pemerintahan desa. Selain itu juga  para camat juga harus mengawasi dan mencermati segala pelaporan keuangan desa. Sebab, bisa saja menyeret  pejabat lainnya jika terbukti abai dan lalai.

”Karena tindak pidana korupsi itu bisa menyeret ke pihak lain jika lalai dan menyababkan keuangan negara merugi, nah hal semacam ini yang harus dicermati. Maka dari itu sekali lagi pelaporan dana desa juga harus disertai dengan verifikasi yang selektif, ”kata dia.

Handoyo menegaskan para kepala desa yang barus saja dilantik ini juga diminta segara mempelajari aturan pengelolaan dana desa dan aturan turunnya seperti peraturan bupati.

”Sebenanya pemerintah daerah ini prihatin  kadesnya banyak terseret, semakin banyak yang terkena kasus artinya peran pemerintah daerah itu  gagal dalam pembinaan desa-desa itu,” tandasnya.(ang/oes)


BACA JUGA

Senin, 18 November 2024 12:32

Masyarakat Kompak Wujudkan Pilkada Damai

SAMPIT – Suasana penuh semangat dan keceriaan menyelimuti Taman Kota…

Senin, 11 November 2024 16:17

TBBR Siap Wujudkan Pilkada Damai 2024

KUALA PEMBUANG - Organisasi masyarakat adat yang tergabung dalam Tariu…

Jumat, 08 November 2024 10:40

Pemkab Lamandau Gelar Kejuaraan Voli Antarpelajar

NANGA BULIK – Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Lamandau menggelar…

Jumat, 08 November 2024 10:39

Sukamara Kembangkan Olahan Udang Vaname dan Bandeng

SUKAMARA - Dengan adanya lomba kreasi masakan khas Sukamara  berbahan…

Jumat, 01 November 2024 15:17

Apdesi Kotim Siap Bersinergi

SAMPIT – Pemerintah Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) menaruh harapan besar…

Rabu, 30 Oktober 2024 13:14

Dermaga Terapung Tempat Rekreasi dan Bongkar Muat

SUKAMARA - Keberadaan dermaga terapung atau kubus apung yang disediakan…

Jumat, 25 Oktober 2024 10:51

Dermaga Apung Dipasang di Kawasan Pelabuhan Pasar Inpres

SUKAMARA - Kawasan pelabuhan Pasar Inpres Sukamara mulai dilakukan penataan…

Rabu, 16 Oktober 2024 12:21

Pemdes Sekabupaten Sukamara Gelar Rakor

SUKAMARA - Kegiatan Rapat Koordinasi Evaluasi Pemerintahan Desa (Rakor Pemdes)…

Selasa, 15 Oktober 2024 13:05

Warga Diminta Patuhi Pelaksanaan Operasi Zebra

SUKAMARA – Kepolisian Resor (Polres) Sukamara melaksanakan apel gelar pasukan…

Jumat, 11 Oktober 2024 10:29

Debat Publik Paslon akan Digelar Dua Kali

SUKAMARA- Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Sukamara akan melaksanakan debat…

Sitemap
  • HOME
  • HOT NEWS
  • NEWS UPDATE
  • KOLOM
  • RAGAM INFO
  • INSPIRASI
  • FEATURE
  • OLAHRAGA
  • EKONOMI
Find Us
Copyright © 2016 PT Duta Prokal Multimedia | Terverifikasi Dewan Pers