SAMPIT | PANGKALANBUN | PALANGKA | KOTAWARINGIN | METROPOLIS | BARITO | GUMAS | DPRD SERUYAN

KOTAWARINGIN

Senin, 05 Agustus 2019 08:48
Bupati Serukan Pasang Bendera Merah Putih
Bupati Kotawaringin Timur Supian Hadi memerintahkan agar masyarakat di daerah serentak memasang Bendera Merah Putih.(USAY NOR RAHMAD/RADAR SAMPIT)

SAMPIT- Jelang HUT ke 74 RI Bupati Kotim Supian Hadi kembali menyerukan kepada masyarakat luas agar, memasang Bendera Merah Putih di lingkungan masing-masing. Termasuk juga di perkantoran, instansi pemerintah dan swasta.

”Di rumah masing-masing saya melihat masih ada yang belum memasang Bendera Merah Putih. Saya tiap hari keliling kota terutama di Kecamatan Baamang dan Ketapang” ungkapnya.

Ditegaskan Supian,  mulai tanggal 1 Agustus sudah ada imbauan untuk melakukan pemasangan  Bendera Merah Putih di depan rumah masing-masing. Dan lanjutnya, bagi yang merasa Warga Negara Indonesia, maka sudah keharusan mengibarkan Bendera Merah Putih, dan bersuka cita menyambut HUT kemerdekaan RI. Terutama dengan memasang bendera di depan rumahnya masing-masin.

Disampaikannya pula untuk mengisi atau memeriahkan HUT RI bisa melalui lurah, kepala desa, RT/RW. ”Ayo mulai sekarang kita bersama-sama memeriahkan isi kegiaan yang memang dalam rangka rangkaian HUT RI ke 74,” terangnya.

Selain itu dalam rangka memeriahkan HUT RI, Pemkab Kotim juga akan menggelar berbagai kegiatan, termasuk agenda rutin yakni pawai pembangunan yang dijadwalkan digelar pada 18 Agustus nanti.

Bupati Kotawaringin Timur Supian Hadi mengatakan, kegiatan rutin menyambut HUT RI seperti Resepsi Kemerdekaan, upacara detik-detik proklamasi, serta pawai pembanguna sedang dipersiapkan panitia.

Dirinya juga mengimbau kepada masyarakat luas, untuk bisa mengikuti dan berpartisipasi dalam event-event menyambut HUT RI. Baik itu dalam pawai pembangunan, mau pun menyaksikan upacara detik-detik proklamasi. (yn/gus)

 

 


BACA JUGA

Rabu, 14 Mei 2025 16:48

Taman Bermain Permata Sukma akan Difungsikan

SUKAMARA - Fasilitas taman bermain di Taman Permata Sukma yang…

Rabu, 14 Mei 2025 16:47

Dorong Percepatan Pembangunan Pemkab Susun Perubahan RKPD

NANGA BULIK–Dalam menyukseskan program 100 hari kerja Bupati dan Wakil…

Selasa, 13 Mei 2025 13:11

Pemancing Berburu Capit Biru di Pulau Nibung

SUKAMARA – Saat ini debit air Sungai Jelai mulai turun.…

Selasa, 13 Mei 2025 13:10

Konektivitas Jembatan Jelai Dinanti Warga

SUKAMARA–Bakal terhubungnya akses jalan di wilayah Ketapang, Kalimantan Barat (Kalbar),…

Selasa, 13 Mei 2025 13:10

Bupati Dukung Kemajuan Organisasi Kepemudaan

NANGA BULIK– Bupati Lamandau Rizky Aditya Putra resmi membuka Pekan…

Jumat, 09 Mei 2025 17:34

185 PPPK dan 24 CPNS Resmi Terima SK Pengangkatan

SUKAMARA - Bupati Sukamara Masduki melantik dan mengambil sumpah janji…

Jumat, 09 Mei 2025 17:34

BPBD Bentuk dan Latih Masyarakat Peduli Api

NANGA BULIK - Bupati Lamandau Rizky Aditya Putra secara resmi…

Jumat, 09 Mei 2025 17:21

Pemkab Sukamara Dukung Program Quick Win

SUKAMARA - Pemerintah Kabupaten Sukamara siap mendukung program Quick Win…

Jumat, 09 Mei 2025 17:20

Bupati Audensi dengan Masyarakat Natai Sedawak dan Padang

SUKAMARA - Bupati Sukamara Masduki melaksanakan audensi dengan masyarakat Desa…

Jumat, 09 Mei 2025 17:19

Puluhan Penyandang Disabilitas Dapat Bantuan

NANGA BULIK - Bupati Lamandau Rizky Adity Putra menyerahkan bantuan…

Sitemap
  • HOME
  • HOT NEWS
  • NEWS UPDATE
  • KOLOM
  • RAGAM INFO
  • INSPIRASI
  • FEATURE
  • OLAHRAGA
  • EKONOMI
Find Us
Copyright © 2016 PT Duta Prokal Multimedia | Terverifikasi Dewan Pers