SAMPIT | PANGKALANBUN | PALANGKA | KOTAWARINGIN | METROPOLIS | BARITO | GUMAS | DPRD SERUYAN

BARITO

Kamis, 01 Juli 2021 11:42
Semoga Kepolisian Selalu Jaya dan Profesional
Ketua DPRD Murung Raya, Doni SP M.Si

PURUK CAHU –  Hari Bhayangkara Ke 75 yang jatuh har ini 1 Juli 2021 ini, Ketua DPRD Murung Raya (Mura), Doni menyampaikan ucapan selamat Hari Bhayangkara ke 75 kepada Kepolisian Negara Republik Indonesia.

“Saya selaku ketua DPRD beserta unsur pimpinan dan anggota DPRD Mura mengucapkan selamat Hari Bhayangkara yang ke 75, semoga Kepolisian Republik Indonesia selalu jaya serta profesional dalam menjalankan tugasnya menjaga Kamtibmas di tengah masyarakat,” ungkap politisi PDI-Perjuangan ini, Kamis (1/7).

Dalam kesempatan itu, dirinya juga mengajak kepada seluruh masyarakat untuk mendukung upaya dan usaha pihak Kepolisian dalam menciptakan kamtibmas yang lebih kondusif.

Melalui HUT Bhayangkara ke 75 ini, diharapkan dapat menjadi momentum bagi kepolisian untuk terus meningkatkan kinerjanya, khususnya dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat di wilayah Murung Raya.

“Di samping itu juga mendukung percepatan penanganan covid 19 untuk masalah kesehatan dan pemulihan ekonomi di masa pandemi covid 19 tentu tidak terlepas dari peran serta Polri di wilayahnya masing-masing,” tukas Doni. (one)


BACA JUGA

Jumat, 22 November 2024 10:36

Inovasi ”Sidin Beramal” Permudah Pengurusan Izin

NANGA BULIK - Pelayanan publik di Kabupaten Lamandau masih menghadapi…

Rabu, 20 November 2024 10:33

HKN, Pelayanan Kesehatan Wajib Ditingkatkan

NANGA BULIK - Penjabat Bupati Lamandau Said Salim mengapresiasi seluruh…

Senin, 18 November 2024 12:29

Pj Bupati Ajak Masyarakat Tetap Jaga Persatuan dan Kesatuan

NANGA BULIK - Suhu politik menjelang hari pemungutan suara Pemilihan…

Jumat, 15 November 2024 17:30

Susun RKA dengan Perhatikan Skala Prioritas

KUALA KURUN - Fraksi Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) pada…

Jumat, 15 November 2024 17:28

Tahapan Pilkada Perlu Pengawasan Bersama

SUKAMARA - Staf Ahli Bidang Kemasyarakatan dan SDM Setda Sukamara…

Jumat, 15 November 2024 17:27

Guru Penggerak Harus Tingkatkan Kualitas Belajar di Kelas

NANGA BULIK- Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lamandau terus mendorong peningkatan kualitas…

Kamis, 14 November 2024 11:43

Pastikan Higienis, Air Minum Lapas Sukamara Dicek

SUKAMARA – Petugas dari Dinas Kesehatan (Dinkes) Sukamara melakukan pengecekan…

Kamis, 14 November 2024 11:41

Desak Pemkab Perhatikan Jalan AMD di Desa Terawan

KUALA PEMBUANG – Anggota DPRD Kabupaten Seruyan Hadinur, meminta pemerintah…

Rabu, 13 November 2024 10:34

Dorong Keterlibatan Swasta dalam Pengembangan Pariwisata

KUALA PEMBUANG- Kalangan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Seruyan…

Rabu, 13 November 2024 10:33

Antisipasi Situasi Rawan Melalui Desk Pilkada 2024

KUALA KURUN - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Gunung Mas (Gumas) menggelar…

Sitemap
  • HOME
  • HOT NEWS
  • NEWS UPDATE
  • KOLOM
  • RAGAM INFO
  • INSPIRASI
  • FEATURE
  • OLAHRAGA
  • EKONOMI
Find Us
Copyright © 2016 PT Duta Prokal Multimedia | Terverifikasi Dewan Pers