Jumat, 04 Oktober 2024 11:47
BERSAMA : Pj Bupati Gumas Herson B Aden yang diwakili oleh Plt Asisten II Setda Gumas Champili didampingi Kepala Bapperida Yantrio Aulia, berfoto bersama dengan peserta workshop pemanfaatan data P3KE dan persiapan penyusunan dokumen RPKD tahun 2025-2029, di aula kantor bapperida setempat, Rabu (2/9) sore.
KUALA KURUN - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Gunung Mas (Gumas) melalui Badan Perencanaan Pembangunan Riset dan Inovasi Daerah (Bapperida) menggelar workshop…