SAMPIT | PANGKALANBUN | PALANGKA | KOTAWARINGIN | METROPOLIS | BARITO | GUMAS | DPRD SERUYAN

KOTAWARINGIN

Senin, 25 Februari 2019 10:27
Ratusan Honorer Tak Sempat Daftar P3K

Minim Informasi, Terkesan Dadakan

DIKRITIK: Sejumlah warganet Seruyan ikut mempertanyakan minimnya informasi penerimaan P3K dari BKPSDM Seruyan, sehingga ratusan tenaga honorer K2 tidak bisa ikut mendaftar. (Ist/net)

KUALA PEMBUANG - Sejumlah tenaga honorer kategori dua (K2) mengaku tidak bisa mengikuti tes Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (P3K) yang dilaksanakan Badan Kepegawaian Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) pada Sabtu (23/2) pekan tadi.

Pasalnya, BKPSDM sangat minim informasi, sehingga sejumlah tenaga honor di Seruyan tidak bisa ikut tes.

Salah satu tenaga honorer K2 di Seruyan inisial SN mengatakan pihaknya berada di daerah pelosok Seruyan, sehingga tidak bisa mendapatkan informasi tes tersebut, pihak BKPSDM tidak memberikan informasi terkait pendaftaran kepada pihaknya.

Minimnya informasi dari BKPSDM tersebut membuat mereka kecewa, karena harapan untuk mendapatkan status pegawai dengan gaji setara Pegawai Negeri Sipil (PNS) pupus sudah.

”Kami tidak menerima informasi sama sekali dari BKPSDM mengenai ini (P3K),” ujar SN.

Terpisah, Kabid Mutasi dan Promosi BKPSDM Seruyan Yudiansyah ketika dihubungi Radar Sampit, terkait keluhan sejumlah K2 yang tidak bisa ikut tes tersebut dan minim informasi dari BKPSDM.

Dia mengakui memang tes ini terkesan dadakan, bahkan menurutnya pengumuman dan sebagainya memang dikelola pemerintah pusat sehingga sebagai saat pelaksanaan pihaknya tidak bisa berbuat apa-apa.

Ditanyakan terkait jumlah peserta yang mengikuti tes P3K, hanya 20 orang, dan formasi yang disiapkan untuk P3K ini memang cuma 20.

”Semuanya diambil alih pemerintah pusat, kami hanya menjalankan,” ujarnya. (hen/fm)

 


BACA JUGA

Senin, 18 November 2024 12:32

Masyarakat Kompak Wujudkan Pilkada Damai

SAMPIT – Suasana penuh semangat dan keceriaan menyelimuti Taman Kota…

Senin, 11 November 2024 16:17

TBBR Siap Wujudkan Pilkada Damai 2024

KUALA PEMBUANG - Organisasi masyarakat adat yang tergabung dalam Tariu…

Jumat, 08 November 2024 10:40

Pemkab Lamandau Gelar Kejuaraan Voli Antarpelajar

NANGA BULIK – Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Lamandau menggelar…

Jumat, 08 November 2024 10:39

Sukamara Kembangkan Olahan Udang Vaname dan Bandeng

SUKAMARA - Dengan adanya lomba kreasi masakan khas Sukamara  berbahan…

Jumat, 01 November 2024 15:17

Apdesi Kotim Siap Bersinergi

SAMPIT – Pemerintah Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) menaruh harapan besar…

Rabu, 30 Oktober 2024 13:14

Dermaga Terapung Tempat Rekreasi dan Bongkar Muat

SUKAMARA - Keberadaan dermaga terapung atau kubus apung yang disediakan…

Jumat, 25 Oktober 2024 10:51

Dermaga Apung Dipasang di Kawasan Pelabuhan Pasar Inpres

SUKAMARA - Kawasan pelabuhan Pasar Inpres Sukamara mulai dilakukan penataan…

Rabu, 16 Oktober 2024 12:21

Pemdes Sekabupaten Sukamara Gelar Rakor

SUKAMARA - Kegiatan Rapat Koordinasi Evaluasi Pemerintahan Desa (Rakor Pemdes)…

Selasa, 15 Oktober 2024 13:05

Warga Diminta Patuhi Pelaksanaan Operasi Zebra

SUKAMARA – Kepolisian Resor (Polres) Sukamara melaksanakan apel gelar pasukan…

Jumat, 11 Oktober 2024 10:29

Debat Publik Paslon akan Digelar Dua Kali

SUKAMARA- Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Sukamara akan melaksanakan debat…

Sitemap
  • HOME
  • HOT NEWS
  • NEWS UPDATE
  • KOLOM
  • RAGAM INFO
  • INSPIRASI
  • FEATURE
  • OLAHRAGA
  • EKONOMI
Find Us
Copyright © 2016 PT Duta Prokal Multimedia | Terverifikasi Dewan Pers