SAMPIT | PANGKALANBUN | PALANGKA | KOTAWARINGIN | METROPOLIS | BARITO | GUMAS | DPRD SERUYAN

SAMPIT

Selasa, 29 Maret 2016 13:19
Breaking News: Asap Masih Mengepul di Puing-Puing Kebakaran
MASIH BERASAP: Petugas kebakaran Kota Palangka saat melakukan pembasahan memastikan api benar-benar padam, Selasa (29/3). (FOTO: DODI/RADAR SAMPIT)

PALANGKA RAYA - Amukan api di Pasar Martapura Kompleks Pasar Besar Jalan Jawa, Palangka Raya tadi malam, ternyata masih menyisakan kempulan dan bara api sisa kebakaran barang dagangan milik pedagang, Selasa (29/3) pagi.

Atas keadaan itu, petugas pemadam kebakaran Kota Palangka Raya melakukan pembasahan di beberapa lokasi, khususnya blok pedagang sembako dan alat rumah tangga. Tidak ada korban jiwa dalam musibah tersebut. Kini beberapa petugas terus melakukan penyiraman sisa kebakaran.

Petugas Pemadam Kebakaran Kota, Sucipto menerangkan bahwa usai berjibaku tadi malam, pihaknya saat ini melakukan pembasahan dan penyiraman beberapa titik sisa kebakaran untuk memastikan api benar-benar padam. "Iya, masih ada beberapa yang mengeluarkan gumpalan asap, memastikan api benar-benar padam dan tidak membahayakan warga," ungkapnya.

Sucipto menjelaskan sisa kebakaran tersebut masih terlihat karena barang yang terbakar masih menimbulkan gumpalan asap."Biasanya plastik yang terbakar atau barang yang sulit terbakar tetapi masih ada mengeluarkan asap dan bara api.Makanya disemprot ulang dan menejunkan beberapa tangki pemadam," ucapnya.

Sekedar diketahui amukan api tadi malam membakar kios-kos di blok B Pasar Matapura Palangka Raya. Tidak banyak barang dagangan berhasil diselamatkan. Ratusan pedagang pun panik.Kini insiden tersebut masih dalam pemeriksaan kepolisian. (daq)


BACA JUGA

Jumat, 09 Mei 2025 17:38

Apresiasi Panen Bioflok untuk Ketahanan Pangan

SAMPIT – Pemerintah Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) menyambut baik upaya…

Jumat, 09 Mei 2025 17:36

Dinkes Kotim Siagakan Obat dan Layanan Kesehatan Hadapi Penyakit Musiman

SAMPIT – Dinas Kesehatan Kabupaten Kotawaringin Timur (Dinkes Kotim) meningkatkan…

Jumat, 09 Mei 2025 17:35

Prioritaskan Jemaah Lansia, Pemberangkatan Calon Haji Kotim Lewat Udara

SAMPIT – Sebanyak 218 calon haji asal Kotawaringin Timur (Kotim)…

Jumat, 09 Mei 2025 17:25

Pabrik Pakan Ikan Beroperasi, Harga Lebih Murah

SAMPIT - Pabrik pakan ikan milik Pemerintah Kabupaten Kotawaringin Timur…

Jumat, 09 Mei 2025 17:23

Kader PKK Miliki Peran Mulia

SAMPIT — Bupati Kotawaringin Timur (Kotim) Halikinnor menegaskan pentingnya peran…

Jumat, 09 Mei 2025 17:23

Dharma Santi Momentum Pererat Kerukunan dan Persaudaraan

SAMPIT — Pemerintah Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) mendorong generasi muda…

Jumat, 09 Mei 2025 17:22

Peningkatan Jalan Kandan–Camba Tertunda

SAMPIT — Warga Kecamatan Kotabesi, Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim), kembali…

Rabu, 07 Mei 2025 17:31

Bupati Rencanakan Pelebaran Jalan Muchran Ali

SAMPIT — Pemerintah Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) berencana memperbaiki infrastruktur…

Rabu, 07 Mei 2025 17:30

Jambore PKK Diikuti Ratusan Peserta

SAMPIT – Setelah tertunda dua tahun akibat keterbatasan anggaran, Jambore…

Rabu, 07 Mei 2025 17:30

Halikinnor Pimpin Gotong Royong

SAMPIT — Bupati Kotawaringin Timur (Kotim) Halikinnor turun langsung memimpin…

Sitemap
  • HOME
  • HOT NEWS
  • NEWS UPDATE
  • KOLOM
  • RAGAM INFO
  • INSPIRASI
  • FEATURE
  • OLAHRAGA
  • EKONOMI
Find Us
Copyright © 2016 PT Duta Prokal Multimedia | Terverifikasi Dewan Pers