Jumat, 25 Agustus 2017 09:32
SEHAT: Murid SDN 3 Karang Mulya, ketika menikmati bekal makan siang dan buah-buahan .(SLAMET HARMOKO/RADAR PANGKALAN BUN)
PANGKALAN BANTENG-Hasil penelitian Riset Kesehatan Dasar (Riskesdas, 2010) terungkap, masih banyak penduduk yang tidak cukup mengonsumsi sayuran dan buah-buahan. Data Riskesdas…