SAMPIT | PANGKALANBUN | PALANGKA | KOTAWARINGIN | METROPOLIS | BARITO | GUMAS | DPRD SERUYAN

PALANGKA

Jumat, 29 Desember 2017 14:42
Wacanakan Alat Berat Per Kecamatan
PERLU EKCAVATOR MINI: Untuk mendukung usaha pertanian masyarakat, DPRD Pulpis mewacanakan pengadaan excavator mini di setiap kecamatan.(H.Idham Wakil Ketua II DPRD.)

PULANG PISAU- Larangan membakar lahan dikhawatirkan menyulitkan para petani dalam menyiapkan lahan pertanian. Salah satu solusi yang ditawarkan adalah memberikan excavator mini per kecamatan.

"Selama ini memang sebagian masyarakat dan petani kita sudah terbiasa membuka lahan pertanian dengan membakar lahan. Membakar lahan yang dilakukan mereka tidak asal bakar juga melainkan dengan tehnis kearifan lokal," terang anggota DPRD H Pulpis Daham.

Politikus PKB Pulang Pisau ini mengatakan, larangan membakar lahan harus diikuti solusi nyata. Tidak hanya sosialisasi, namun juga dibarengi bantuan.

"Saya mengusulkan pemerintah bisa mendukung dunia pertanian dengan membantu alat berat setiap kecamatan. Istilahnya satu alat berat satu kecamatan. Sistemnya bisa diatur, misal dengan meminjamkan alat berat dan menyubsidi bahan bakarnya," usul adik dari H. Achmad Amur ini.

Politikus yang kerap tampil berpeci ini meyakini, terobosan membantu alat berat pada kelompok tani di tingkat kecamatan akan menjadi solusi terbaik dalam menyikapi aturan yang melarang membakar lahan. Apalagi saat ini program pertanian cetak sawah dianggap cocok pada wilayah Pulang Pisau. 

"Cetak sawah yang ada saat ini adalah program pemerintah dalam mendukung dunia pertanian. Nah, kalau itu kita terapkan pada para petani melalui kelompok tani di tingkat kecamatan tentu akan semakin baik," tuturnya. (ds/yit)


BACA JUGA

Rabu, 02 Juli 2025 17:05

Perbaiki Distribusi Air Bersih di Palangka Raya

PALANGKA RAYA — Wakil WaliKota Palangka Raya Achmad Zaini, menghadiri…

Rabu, 02 Juli 2025 17:04

DPRD Dorong Penguatan Ketahanan Pangan

PALANGKA RAYA - Wakil Ketua DPRD Kota Palangka Raya Nenie…

Rabu, 02 Juli 2025 17:04

Pemkot Palangka Raya Peringkat Kedua Penurunan Stunting Se Kalteng

PALANGKA RAYA- Walikota Palangka Raya Fairid Naparin, didampingi Ketua TP…

Rabu, 02 Juli 2025 17:03

Upaya Penurunan Stunting Perlu Terus Dipacu

PALANGKA RAYA - Anggota Komisi III DPRD Kota Palangka Raya…

Rabu, 02 Juli 2025 17:03

Tingkatkan Sinergi Bersama Kepolisian

PALANGKA RAYA— Walikota Palangka Raya Fairid Naparin, didampingi oleh Ketua…

Rabu, 02 Juli 2025 16:54

Percepat Peningkatan Kualitas SDM di Kalteng

PALANGKA RAYA – Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) Agustiar Sabran, kembali…

Rabu, 02 Juli 2025 16:53

Pengawasan Jalan Palangka Raya-Kuala Kurun Perlu Diperketat

PALANGKA RAYA – Ketua Komisi IV DPRD Kalimantan Tengah (Kalteng)…

Selasa, 01 Juli 2025 11:51

Pemkot Targetkan Penurunan Pengangguran

PALANGKA RAYA - Wali Kota Palangka Raya Fairid Naparin memastikan,…

Selasa, 01 Juli 2025 11:50

Siap Mengawal Realisasi Aspirasi Masyarakat

PALANGKA RAYA - Ketua DPRD Kota Palangka Raya Subandi, memastikan…

Selasa, 01 Juli 2025 11:49

Walikota Inspeksi Pembangunan dan Perbaikan Infrastruktur

PALANGKA RAYA— Walikota Palangka Raya Fairid Naparin, memastikan pembangunan fisik…

Sitemap
  • HOME
  • HOT NEWS
  • NEWS UPDATE
  • KOLOM
  • RAGAM INFO
  • INSPIRASI
  • FEATURE
  • OLAHRAGA
  • EKONOMI
Find Us
Copyright © 2016 PT Duta Prokal Multimedia | Terverifikasi Dewan Pers