SAMPIT | PANGKALANBUN | PALANGKA | KOTAWARINGIN | METROPOLIS | BARITO | GUMAS | DPRD SERUYAN

SAMPIT

Senin, 21 Desember 2020 09:10
Satgas Kotim Gencar Lakukan Operasi Yustisi, Siap-Siap Saja Disanksi
RAZIA: Sejumlah masyarakat yang terjaring razia yustisi dilakukan pendataan dan dikenakan sanksi.(YUNI/RADARSAMPIT)

SAMPIT— Melihat kasus terkonfirmasi positif Covid-19 yang terus bertambah di Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim), apalagi jelang perayaan Natal  dan pergantian malam tahun baru 2021 (Nataru), Satuan Gugus Tugas (Satgas) penanganan Covid-19 Kotim, lebih gencar melakukan kegiatan patroli operasi yustisi pendisiplinan penerapan protokol kesehatan (Prokes) Covid-19.

"Operasi yustisi akan gencar kami lakukan jelang Nataru," sebut Jubir Satgas Covid-19 Kotim Multazam.

Dirinya berharap jelang Nataru masyarakat bisa menahan diri, agar tidak melakukan kegiatan yang berisiko terhadap penularan virus korona atau Covid-19.

Saat ini jumlah kasus terkonfirmasi positif Covid-19 di Kotim hingga Minggu (20/12) menembus angka 1.037 kasus, yang mana terdapat delapan pasien Covid-19 yang dinyatakan sembuh. Namun, ada penambahan 13 orang terkonfirmasi positif Covid-19. Data terakhir sebanyak 385 orang menjalani perawatan baik di RSUD dr Murjani Sampit, Klinik Covid-19 di Kompleks Islamic Center (KIC) atau yang melakukan isolasi mandiri, 617 orang sembuh dan 35 orang meninggal dunia.

Disampaikannya untuk penambahan 13 kasus terkonfirmasi positif Covid-19 terbaru, berasal dari Kecamatan Cempaga Hulu, Cempaga, Parenggean, dan Kecamatan Telawang.

Penambahan kasus terkonfirmasi Covid-19 baru tersebut, diantaranya dimungkinkan terpapar dalam satu klaster keluarga, terpapar pada saat berada di luar daerah serta terpapar Covid-19, yang merupakan kontak erat kasus terkonfirmasi sebelumnya. (yn/dc)


BACA JUGA

Jumat, 22 November 2024 10:42

Harapan Baru Tingkatkan Kualitas Beras Lokal

SAMPIT – Pembangunan Rice Milling Plant (RMP) di Desa Lampuyang,…

Kamis, 21 November 2024 10:45

Kotim Raih Penghargaan dari Kementerian Pekerjaan Umum

SAMPIT -  Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim)  mendapatkan  nominasi  Program …

Rabu, 20 November 2024 10:37

Kotim Tingkatkan Kualitas SDM Pariwisata Lewat Pelatihan Sadar Wisata

SAMPIT -  Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) …

Selasa, 19 November 2024 10:49

Ratusan Peserta Tes CPNS Tidak Hadir

SAMPIT -  Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) Calon Pegawai Negeri Sipil…

Selasa, 12 November 2024 10:34

Guru Penggerak Dibekali Keterampilan Kepemimpinan

SAMPIT -  Balai  Guru  Penggerak  Provinsi  Kalimantan  Tengah  (Kalteng) …

Jumat, 08 November 2024 10:44

Tutupi Kekosongan Jabatan, Penuhi Kebutuhan Pegawai

SAMPIT – Penjabat (Pj) Sekretaris Daerah (Sekda) Kotawaringin Timur (Kotim)…

Rabu, 06 November 2024 09:58

Kotim Raih Bhumandala Award 2024

 SAMPIT -  Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim)  menorehkan prestasi gemilang di…

Selasa, 05 November 2024 10:34

Dana BLUD Rumah Sakit untuk Fasilitas, Gaji ASN Tetap Ditanggung Daerah

SAMPIT - Pemerintah Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim)  menyatakan bahwa dana…

Jumat, 01 November 2024 16:40

Puluhan Anggota TNI Aktifkan Identitas Kependudukan Digital

SAMPIT -  Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) Kabupaten Kotawaringin…

Rabu, 30 Oktober 2024 13:17

Pemkab Kotim Serius Terapkan SPBE

SAMPIT -  Pemerintah Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) mendapat apresiasi dari…

Sitemap
  • HOME
  • HOT NEWS
  • NEWS UPDATE
  • KOLOM
  • RAGAM INFO
  • INSPIRASI
  • FEATURE
  • OLAHRAGA
  • EKONOMI
Find Us
Copyright © 2016 PT Duta Prokal Multimedia | Terverifikasi Dewan Pers