SAMPIT | PANGKALANBUN | PALANGKA | KOTAWARINGIN | METROPOLIS | BARITO | GUMAS | DPRD SERUYAN

KOTAWARINGIN

Kamis, 12 Mei 2016 18:40
Perusahaan Hanya Beri Harapan Palsu Masyarakat, Camat Geram
TERBENGKALAI: Pembangunan box curve yang dijanjikan pihak PT Arjuna Utama Sawit (AUS) dari tahun lalu, nyatanya belum juga direalisasi bahkan tidak ada kemajuan sama sekali, Kamis (12/5). (FOTO : ANGGRA/RADAR SAMPIT)

KASONGAN - Camat Kamipang Lusen mengaku kecewa dengan sikap PT Arjuna Sawit Utama (AUS) yang terkesan melalaikan komitmen membangun box culvert di Jalan Hampalit-Baun Bango.

"Mereka sudah berjanji akan membangun box culvert dari tahun lalu, tapi nyatanya sampai sekarang tidak pernah sekalipun dikerjakan," kesalnya, Kamis (12/5).

Padahal, ujarnya, berbagai material seperti kawat, batu dan pasir sudah siap dan telah sejak lama tertumpuk disekitar lokasi, namun tidak pernah ada seorang pun pekerja bangunan dilokasi.

"Material sudah siap, tinggal dikerjakan saja. Malah kalau dibiarkan begitu dipinggir jalan, mungkin ada saja yang hilang dicuri orang," ucapnya.

Kejadian itu bakal dimaklumi apabila PT AUS pada saat itu mengakui lagi ketiadaan biaya untuk membangun box culvert. Tapi mereka malah menyanggupi membangun box culvert dalam waktu secepatnya.

"Saya belum tahu apa alasannya. Kalaupun masalah biaya, seharusnya dari dulu terus terang saja jangan memberi harapan palsu ke masyarakat kalau mereka akan segera membangun," bebernya.

Untuk diketahui, kejadian itu bermula ketika pembangunan gorong-gorong yang dilakukan PT AUS di jalan milik Pemkab Katingan yang menghubungkan. Pembuatan gorong-gorong hingga memotong jalan Hampalit-Baun Bango itu guna kepentingan mengeluarkan air yang menggenangi lahan kebun sawit milik perusahaan. (agg)


BACA JUGA

Senin, 18 November 2024 12:32

Masyarakat Kompak Wujudkan Pilkada Damai

SAMPIT – Suasana penuh semangat dan keceriaan menyelimuti Taman Kota…

Senin, 11 November 2024 16:17

TBBR Siap Wujudkan Pilkada Damai 2024

KUALA PEMBUANG - Organisasi masyarakat adat yang tergabung dalam Tariu…

Jumat, 08 November 2024 10:40

Pemkab Lamandau Gelar Kejuaraan Voli Antarpelajar

NANGA BULIK – Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Lamandau menggelar…

Jumat, 08 November 2024 10:39

Sukamara Kembangkan Olahan Udang Vaname dan Bandeng

SUKAMARA - Dengan adanya lomba kreasi masakan khas Sukamara  berbahan…

Jumat, 01 November 2024 15:17

Apdesi Kotim Siap Bersinergi

SAMPIT – Pemerintah Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) menaruh harapan besar…

Rabu, 30 Oktober 2024 13:14

Dermaga Terapung Tempat Rekreasi dan Bongkar Muat

SUKAMARA - Keberadaan dermaga terapung atau kubus apung yang disediakan…

Jumat, 25 Oktober 2024 10:51

Dermaga Apung Dipasang di Kawasan Pelabuhan Pasar Inpres

SUKAMARA - Kawasan pelabuhan Pasar Inpres Sukamara mulai dilakukan penataan…

Rabu, 16 Oktober 2024 12:21

Pemdes Sekabupaten Sukamara Gelar Rakor

SUKAMARA - Kegiatan Rapat Koordinasi Evaluasi Pemerintahan Desa (Rakor Pemdes)…

Selasa, 15 Oktober 2024 13:05

Warga Diminta Patuhi Pelaksanaan Operasi Zebra

SUKAMARA – Kepolisian Resor (Polres) Sukamara melaksanakan apel gelar pasukan…

Jumat, 11 Oktober 2024 10:29

Debat Publik Paslon akan Digelar Dua Kali

SUKAMARA- Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Sukamara akan melaksanakan debat…

Sitemap
  • HOME
  • HOT NEWS
  • NEWS UPDATE
  • KOLOM
  • RAGAM INFO
  • INSPIRASI
  • FEATURE
  • OLAHRAGA
  • EKONOMI
Find Us
Copyright © 2016 PT Duta Prokal Multimedia | Terverifikasi Dewan Pers