SAMPIT | PANGKALANBUN | PALANGKA | KOTAWARINGIN | METROPOLIS | BARITO | GUMAS | DPRD SERUYAN

KOTAWARINGIN

Sabtu, 10 Februari 2018 09:13
Stok Udang Laut Aman Hingga April
SANTAI : Nelayan Palingkau terlihat santai menunggu hasil tangkapan dibeli oleh tengkulak.(ARIFIN/RADAR SAMPIT)

SAMPIT – Konsumen pecinta udang laut tidak perlu khawatir stok di pasaran. Sebab, musim udang laut diperkirakan hingga April mendatang.  

“Memang tangkapan hasil nelayan jenis udang dalam beberapa minggu ini menurun. Tapi, bukan berarti musim udang sudah berlalu. Musim udang berlangsung hingga April mendatang,” ujar Ketua Nelayan Jaya I Palingkau, Desa Sei Ijum Raya, Kecamatan Mentaya Hilir Selatan (MHS), Anang Salam, baru-baru ini.

Biasanya para nelayan pulang melaut membawa hasil tangkapan jenis udang minimal 50 kilogram. Itupun sesuaikan kondisi laut. Apabila cuaca tidak bersahabat, hasil tangkapan nelayan juga menurun.

”Mengenai pemasaran udang di Palingkau ini tidak terlalu sulit, tengkulak biasanya datang sendiri. Nelayan datang melaut ada yang pagi dan malam sesuaikan kondisi nelayan,” kata Anang Salam.

Cuaca tidak menentu dalam beberapa hari ini, menurut Anang, ikut memengaruhi hasil tangkapan nelayan. Namun, profesi warga di Palingkau tidak hanya sebagai nelayan, tapi juga memelihara ikan jenis patin dan nila di kolam. “Mengenai harga udang ada kenaikan di tingkat nelayan karena tangkapan mulai menurun,” pungkasnya. (fin/yit)


BACA JUGA

Kamis, 14 Agustus 2025 12:18

Maksimalkan Penataan Melalui Rapat Integrasi GTRA

SUKAMARA – Pemerintah Kabupaten Sukamara menggelar Rapat Integrasi Penataan Aset…

Kamis, 14 Agustus 2025 12:18

Pemda Bagikan 500 Lembar Bendera Merah Putih

SUKAMARA–Menyambut HUT RI ke-80, Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol)…

Kamis, 14 Agustus 2025 12:18

Lamandau Borong Piala di Peda KTNA XIV

NANGA BULIK - Kontingen Lamandau berhasil memborong sejumlah penghargaan pada Pekan…

Kamis, 14 Agustus 2025 12:15

Warga Desa Hampalit Krisis Air Bersih, Pemkab Katingan Harus Bertindak

KASONGAN – Warga Desa Hampalit, Kecamatan Katingan Hilir, Kabupaten Katingan,…

Rabu, 13 Agustus 2025 11:26

Anggota Paskibraka Diminta Siapkan Diri Jelang Upacara HUT RI ke-80

SUKAMARA – Bupati Sukamara, Masduki, meminta seluruh anggota Pasukan Pengibar…

Rabu, 13 Agustus 2025 11:25

Bantuan Seragam dan Tas Sekolah Mulai Disalurkan di Sukamara

SUKAMARA – Pemerintah Kabupaten Sukamara melalui Dinas Pendidikan dan Kebudayaan…

Rabu, 13 Agustus 2025 11:25

Pemkab Lamandau Apresiasi Storytelling Contest 2025

NANGA BULIK – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lamandau memberikan apresiasi atas…

Rabu, 13 Agustus 2025 11:19

DPRD Desak PDAM Katingan Segera Bayar Tunggakan Gaji Karyawan

KASONGAN – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Katingan memberikan…

Selasa, 12 Agustus 2025 17:11

Bupati Sukamara Pimpin Upacara di SDN Cabang Barat

SUKAMARA – Bupati Sukamara, Masduki, memimpin upacara bendera di SDN…

Selasa, 12 Agustus 2025 17:10

Puskesmas Sukamara Sediakan Pemeriksaan USG Gratis bagi Ibu Hamil

SUKAMARA – Puskesmas Sukamara kini menyediakan layanan pemeriksaan ultrasonografi (USG)…

Sitemap
  • HOME
  • HOT NEWS
  • NEWS UPDATE
  • KOLOM
  • RAGAM INFO
  • INSPIRASI
  • FEATURE
  • OLAHRAGA
  • EKONOMI
Find Us
Copyright © 2016 PT Duta Prokal Multimedia | Terverifikasi Dewan Pers