SAMPIT | PANGKALANBUN | PALANGKA | KOTAWARINGIN | METROPOLIS | BARITO | GUMAS | DPRD SERUYAN

SAMPIT

Jumat, 08 Januari 2016 15:28
Bupati Ingkar Janji, Puluhan Mahasiswa Demo di Depan Kantor DPRD
DEMO: Puluhan mahasiswa UMP Kampus II Kasongan menuntut janji Pemkab Katingan untuk mensubsidi biaya SPP yang semakin membebani mahasiswa didepan Gedung DPRD Katingan, Jumat (8/1). FOTO : ANGGRA / RADAR SAMPIT

KASONGAN - Puluhan mahasiswa Universitas Muhammadiyah Palangka Raya (UMP) Kampus II Kasongan menggelar demo menuntut beasiswa yang sudah dijanjikan Bupati Katingan H Ahmad Yantenglie dan Ketua DPRD Katingan Ignatius Mantir Ledie Nussa, Jumat (8/1) sekitar pukul 08.30 wib didepan Gedung DPRD setempat. Aksi menuntut beasiswa untuk mensubsidi biaya SPP mahasiswa itu berjalan lancar dan aman, aparat Kepolisian dibantu Satpol PP tampak menjaga ketat sepanjang aksi tersebut.

"Kami menuntut janji Bupati dan Ketua DPRD Katingan yang ingin memberi beasiswa kepada kami mahasiswa UMP Kasongan, karena selama ini tidak seorangpun kami dari mahasiswa pernah merasakan bantuan itu," orasi Maulana dengan lantang, Jumat (8/1).


Selain itu, mahasiswa juga menyampaikan kekecewaannya terhadap Ketua DPRD Ignatius M. Ledie Nussa, lantaran dalam beberapa kesempatan untuj mengundang politisi PDI Perjuangan ini untuk melakukan audiensi tidak kunjung direspon maupun dihadiri. (agg)

loading...

BACA JUGA

Jumat, 09 Mei 2025 17:38

Apresiasi Panen Bioflok untuk Ketahanan Pangan

SAMPIT – Pemerintah Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) menyambut baik upaya…

Jumat, 09 Mei 2025 17:36

Dinkes Kotim Siagakan Obat dan Layanan Kesehatan Hadapi Penyakit Musiman

SAMPIT – Dinas Kesehatan Kabupaten Kotawaringin Timur (Dinkes Kotim) meningkatkan…

Jumat, 09 Mei 2025 17:35

Prioritaskan Jemaah Lansia, Pemberangkatan Calon Haji Kotim Lewat Udara

SAMPIT – Sebanyak 218 calon haji asal Kotawaringin Timur (Kotim)…

Jumat, 09 Mei 2025 17:25

Pabrik Pakan Ikan Beroperasi, Harga Lebih Murah

SAMPIT - Pabrik pakan ikan milik Pemerintah Kabupaten Kotawaringin Timur…

Jumat, 09 Mei 2025 17:23

Kader PKK Miliki Peran Mulia

SAMPIT — Bupati Kotawaringin Timur (Kotim) Halikinnor menegaskan pentingnya peran…

Jumat, 09 Mei 2025 17:23

Dharma Santi Momentum Pererat Kerukunan dan Persaudaraan

SAMPIT — Pemerintah Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) mendorong generasi muda…

Jumat, 09 Mei 2025 17:22

Peningkatan Jalan Kandan–Camba Tertunda

SAMPIT — Warga Kecamatan Kotabesi, Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim), kembali…

Rabu, 07 Mei 2025 17:31

Bupati Rencanakan Pelebaran Jalan Muchran Ali

SAMPIT — Pemerintah Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) berencana memperbaiki infrastruktur…

Rabu, 07 Mei 2025 17:30

Jambore PKK Diikuti Ratusan Peserta

SAMPIT – Setelah tertunda dua tahun akibat keterbatasan anggaran, Jambore…

Rabu, 07 Mei 2025 17:30

Halikinnor Pimpin Gotong Royong

SAMPIT — Bupati Kotawaringin Timur (Kotim) Halikinnor turun langsung memimpin…

Sitemap
  • HOME
  • HOT NEWS
  • NEWS UPDATE
  • KOLOM
  • RAGAM INFO
  • INSPIRASI
  • FEATURE
  • OLAHRAGA
  • EKONOMI
Find Us
Copyright © 2016 PT Duta Prokal Multimedia | Terverifikasi Dewan Pers