SAMPIT | PANGKALANBUN | PALANGKA | KOTAWARINGIN | METROPOLIS | BARITO | GUMAS | DPRD SERUYAN

PANGKALANBUN

Senin, 22 Oktober 2018 08:09
Eko Rimbawan, Sprinter Sukamara Ini Tak Tertandingi
ADU CEPAT: Para pelari cabang Atletik Porprov ketika bertanding untuk memperebutkan medali emas, kemarin (TONO/RADAR SAMPIT)

MUARA TEWEH – Eko Rimbawan, sprinter asal Kabupaten Sukamara masih terlalu kuat bagi pelari lainnya diajang Porprov XI Kalteng Tahun 2018 di Muara Teweh. Tampil di nomor 100 meter putra, peraih medali emas Asian Games 2018 di Jakarta berhasil menjadi yang tercepat dengan catatan waktu 10,88 detik.Catatan Eko memperbaiki yang ditorehkan sprinter asal Kotim Umbu Kuta saat Porprov X Kalteng Tahun 2014 di Palangka Raya dengan waktu 10,88 detik.

Penampilan Eko dilintasan menjadi perhatian para penonton termasuk atlet lainnya. Sejak kualifikasi hingga partai final Stadion Swakarya Muara Teweh dipenuhi penonton. Panitia bahkan harus ekstra keras menghalau penonton yang mencoba merengsek mendekat ke tepi lintasan.

“Penasaran saja dengan peraih medali emas Asian Games. Makanya saya pengen melihat langsung,” kata Andi, warga Muara Teweh.

Peraih medali perak di nomor 100 meter putra diraih Ari Rahman dari Palangka Raya dengan catatan waktu 11,58 detik. Dan medali perunggu dengan catatan waktu 11,60 detik didapatkan pelari asal Pulang Pisau. (viv/ton)


BACA JUGA

Jumat, 02 Mei 2025 15:29

Kemenkes Monev di RSUD Pangkalan Bun Jelang Pengoperasian Cathlab

PANGKALAN BUN – Kementerian Kesehatan Republik Indonesia (Kemenkes RI) melakukan…

Jumat, 02 Mei 2025 15:28

Wabup Minta Pekerja Tingkatkan Skill

PANGKALAN BUN – Wakil Bupati Kotawaringin Barat (Kobar) Suyanto menghadiri…

Jumat, 02 Mei 2025 15:26

DPRD Kobar Dukung Larangan Pungutan di Sekolah

PANGKALAN BUN–Wakil Ketua I DPRD Kabupaten Kotawaringin Barat H. Rudi…

Jumat, 02 Mei 2025 15:14

Dinas PUPR Kobar Sosialisasi Penggunaan Aplikasi E-Jakon

PANGKALAN BUN - Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR)…

Jumat, 02 Mei 2025 15:13

Bupati Kobar Rencanakan Gelar Tes Urine untuk ASN

PANGKALAN BUN – Pemerintah Kabupaten Kotawaringin Barat (Pemkab Kobar) dalam…

Jumat, 02 Mei 2025 15:11

DPRD Minta Sekolah Patuhi Surat Edaran Bupati

PANGKALAN BUN – Ketua Komisi A DPRD Kotawaringin Barat Muhammad…

Rabu, 30 April 2025 13:09

Asisten I Setda Kobar Resmikan Gerai Gramedia Pertama di Kalimantan Tengah

PANGKALAN BUN - Asisten I Setda Kotawaringin Barat (Kobar), Tengku…

Selasa, 29 April 2025 17:41

Pelabuhan Penyeberangan Akses Penghubung Antar Desa

PANGKALAN BUN – Dalam upaya percepatan pembangunan yang merata, Pemerintah…

Selasa, 29 April 2025 17:41

Perusahaan Diimbau Laporkan Hasil Rekrutmen Job Fair

PANGKALAN BUN – Ajang Job Fair Kolaborasi yang diselenggarakan pada…

Selasa, 29 April 2025 17:39

Dewan Apresiasi Peresmian Taman Kolaborasi

PANGKALAN BUN – Anggota DPRD Kabupaten Kotawaringin Barat (Kobar) dari…

Sitemap
  • HOME
  • HOT NEWS
  • NEWS UPDATE
  • KOLOM
  • RAGAM INFO
  • INSPIRASI
  • FEATURE
  • OLAHRAGA
  • EKONOMI
Find Us
Copyright © 2016 PT Duta Prokal Multimedia | Terverifikasi Dewan Pers