SAMPIT | PANGKALANBUN | PALANGKA | KOTAWARINGIN | METROPOLIS | BARITO | GUMAS | DPRD SERUYAN

KOTAWARINGIN

Selasa, 19 November 2019 10:16
DWP Turut Tekan Pernikahan Usia Anak, Ini Salah Satu Upayanya
SEMINAR: Peserta seminar DWP saat mengikuti paparan dari narasumber terkait penghapusan pernikahan usai anak dan pencegahan stunting, di Gedung Wanita Sampit, Senin (18/11).(DESIWULANDARI/RADARSAMPIT)

SAMPIT-- Dharma Wanita Persatuan (DWP) Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) turut berperan dalam menekan pernikahan usai anak, sepertihalnya pada Senin (18/11) pihaknya melakukan seminar untuk organisasi wanita di Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim), agar turut serta berperan menghapus pernikahan usai anak dan pencegahan stunting.

Kalteng saat ini berada di urutan kedua pemasalahan pernikahan usai anak dan stunting juga termasuk paling tinggi di Indonesia. Seminar dipilih dilakukan di Kotim sebab saat ini Kotim merupakan daerah yang cukup tinggi terjadinya pernikahan usai anak dan stunting.

Wakil Ketua I DWP Kalteng Trisna Widianti Mofit Saptono menjelaskan, dalam hal ini DWP mengambil peran untuk dapat turut serta mencegah dan mengurangi terjadinya pernikahan usai anak. Dengan memberikan edukasi kepada orangtua, masyarakat, dan pelajar terkait pentingnya menghapus pernikahan usai anak.

“Selama ini yang mendasari hal tersebut terjadi karena minimnya pengetahuan danmasih adanya budaya untuk menikahkan anak pada usia muda, padahala anak tersebut masih memiliki hak untuk sekolah dan menjadi sukses,” jelasnya.

Hal ini biasanya terjadi di darerah pedalaman, untuk itulah upaya ini dilakukan agar dapat memberikan informasi bahwa ada hak anak untuk sekolah dan melakukan berbagai aktivitas lainnya. Selain harus menikah usai anak, orantua haru memahami hal ini.  

Selain itu sata ini masalah pergaulan juga dapat menyebabkan pernikahan usai anak, maka dari itu pergaulan anak harus lebih diperhatikan. Untuk itu dalam hal ini peranan orangtua sangat penting, untuk mendapangi anak mereka.

“Terkait masalah stunting saat ini Kalteng juga sedang berupaya untuk menanganinya, termasuk di Kotim yang menjadi locus tinggi stunting,” terangnya.

Ketua DWP Kotim Ellena Rosie menjelaskan, upaya untuk menekan pernikahan usai anak juga terus dilakukan oleh pihaknya di Kotim. Bahkan bersinergi dengan pemerintah, melalui Satuan Organisasi Perangkat Daerah (SOPD) yang menangani hal tersebut.

Kegiatan juga dihadiri Pembina DWP Kotim Khairiyah Halikinnor, dan narasumber yang dihadirkan yakni dr Ina Aden dan dr M Fitriyanto Leksono, untuk membahas peranan orangtua dan dari sisi kesehatan terkait melakukan pernikahan usai anak. (dc)       

 

 


BACA JUGA

Rabu, 17 April 2024 10:12

Pasca Libur Idufitri, Pj Bupati Sidak Pelayanan Publik

KUALA PEMBUANG– Dengan berakhirnya masa libur Panjang dan cuti bersama…

Senin, 15 April 2024 12:54

Pemkab Seruyan Terus Tambah Jumlah Nakes

KUALA PEMBUANG- Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Seruyan tahun demi tahun terus…

Senin, 08 April 2024 13:55

DPKP Seruyan Melayani Panggilan Masyarakat

KUALA PEMBUANG- Selain menjalankan tugas sebagai petarung dalam melawan kebakaran,…

Jumat, 05 April 2024 12:08

Pj Bupati Lepas Rombongan Mudik Lebaran Gratis

KUALA PEMBUANG - Penjabat (Pj) Bupati Seruyan Djainuddin Noor melepas…

Rabu, 03 April 2024 12:44

Pj Bupati Pastikan Ketersediaan Bahan Pokok Aman

KUALA PEMBUANG - Penjabat (Pj) Bupati Seruyan Djainuddin Noor bersama…

Senin, 01 April 2024 14:14

Pj Bupati Ajak Masyarakat Saling Memaafkan dan Makmurkan Masjid

KUALA PEMBUANG- Penjabat (Pj) Bupati Seruyan Djainuddin Noor bersama sejumlah…

Kamis, 28 Maret 2024 12:13

Pemkab Seruyan Ajukan RPJPD 2025-2045

KUALA PEMBUANG- Penjabat (Pj) Sekretaris Daerah (Sekda) Bahrun Abbas mengikuti…

Rabu, 27 Maret 2024 12:11

Pemkab Seruyan Gelar Pasar Murah di 2 Kelurahan

KUALA PEMBUANG- Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Seruyan, kembali melakukan aksi menekan…

Senin, 25 Maret 2024 12:11

Usaha Jasa Kutip Sampah Dinilai Prospektif

SUKAMARA – Kepala Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Sukamara Fakhmi Rizali…

Senin, 25 Maret 2024 12:00

Pemerintah Desa Diharapkan Turut Mengembangkan Pariwisata

KUALA PEMBUANG- Sektor Pariwisata di Kabupaten Seruyan masih menjadi salash…
Sitemap
  • HOME
  • HOT NEWS
  • NEWS UPDATE
  • KOLOM
  • RAGAM INFO
  • INSPIRASI
  • FEATURE
  • OLAHRAGA
  • EKONOMI
Find Us
Copyright © 2016 PT Duta Prokal Multimedia | Terverifikasi Dewan Pers