SAMPIT | PANGKALANBUN | PALANGKA | KOTAWARINGIN | METROPOLIS | BARITO | GUMAS | DPRD SERUYAN

SAMPIT

Senin, 11 Desember 2023 11:19
ASTAGA..!! Pelaku Remas Payudara di Kotim Ternyata Masih SMA
ilustrasi

Kepolisian Sektor (Polsek) Jaya Karya berhasil mengamankan pelaku begal payudara di Kecamatan Mentaya Hilir Selatan, Kabupaten Kotawaringin Timur. Pelaku merupakan anak di bawah umur yang masih duduk di bangku SMA. Saat dikonfirmasi Kepala Polsek Jaya Karya AKP Supriyono telah membenarkan tentang penangkapan terhadap pelaku pelecehan seksual di jalanan itu. Selain satu orang pelaku, pihaknya juga mengamankan barang bukti sepeda motor yang digunakan pelaku untuk melakukan aksinya.

”Setelah kami selidiki, ternyata korbannya ada empat orang dan permasalahan tersebut sudah diselesaikan secara kekeluargaan,” kata Supriyono, Sabtu (9/12/2023) malam. Hingga saat ini, belum diketahui pasti apa latar belakang pelaku nekat melakukan perbuatan tak terpuji tersebut. ”Masih didalami motifnya. Namun, kasus ini sudah dimediasi. Untuk perkembangan lebih lanjut nanti akan kami sampaikan,” tandasnya.

Diberitakan sebelumnya, dua orang wanita berinial NH (25) dan A (18) menjadi korban pelecehan seksual di jalanan. Peristiwa tersebut terjadi di Kecamatan Mentaya Hilir Selatan, Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim). Salah satu korban NH (25) mengatakan, kejadian berawal saat dirinya pulang bekerja dan hendak menuju rumahnya mengendarai sepeda motor. Sesampainya di Jalan Badawi Hudan, tiba-tiba dari arah belakang datang pelaku memepet dan meremas payudara. Setelah melakukan aksinya, pelaku kabur dengan sepeda motornya. Korban yang saat itu dalam keadaan panik tidak sempat mengejar pelakunya. (sir/yit)

loading...

BACA JUGA

Jumat, 22 November 2024 10:42

Harapan Baru Tingkatkan Kualitas Beras Lokal

SAMPIT – Pembangunan Rice Milling Plant (RMP) di Desa Lampuyang,…

Kamis, 21 November 2024 10:45

Kotim Raih Penghargaan dari Kementerian Pekerjaan Umum

SAMPIT -  Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim)  mendapatkan  nominasi  Program …

Rabu, 20 November 2024 10:37

Kotim Tingkatkan Kualitas SDM Pariwisata Lewat Pelatihan Sadar Wisata

SAMPIT -  Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) …

Selasa, 19 November 2024 10:49

Ratusan Peserta Tes CPNS Tidak Hadir

SAMPIT -  Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) Calon Pegawai Negeri Sipil…

Selasa, 12 November 2024 10:34

Guru Penggerak Dibekali Keterampilan Kepemimpinan

SAMPIT -  Balai  Guru  Penggerak  Provinsi  Kalimantan  Tengah  (Kalteng) …

Jumat, 08 November 2024 10:44

Tutupi Kekosongan Jabatan, Penuhi Kebutuhan Pegawai

SAMPIT – Penjabat (Pj) Sekretaris Daerah (Sekda) Kotawaringin Timur (Kotim)…

Rabu, 06 November 2024 09:58

Kotim Raih Bhumandala Award 2024

 SAMPIT -  Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim)  menorehkan prestasi gemilang di…

Selasa, 05 November 2024 10:34

Dana BLUD Rumah Sakit untuk Fasilitas, Gaji ASN Tetap Ditanggung Daerah

SAMPIT - Pemerintah Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim)  menyatakan bahwa dana…

Jumat, 01 November 2024 16:40

Puluhan Anggota TNI Aktifkan Identitas Kependudukan Digital

SAMPIT -  Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) Kabupaten Kotawaringin…

Rabu, 30 Oktober 2024 13:17

Pemkab Kotim Serius Terapkan SPBE

SAMPIT -  Pemerintah Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) mendapat apresiasi dari…

Sitemap
  • HOME
  • HOT NEWS
  • NEWS UPDATE
  • KOLOM
  • RAGAM INFO
  • INSPIRASI
  • FEATURE
  • OLAHRAGA
  • EKONOMI
Find Us
Copyright © 2016 PT Duta Prokal Multimedia | Terverifikasi Dewan Pers