Rabu, 22 Mei 2019 14:51
SIDAK: Petugas gabungan mulai dari BPTD Provinsi Kalimantan Tengah, Dishub serta Satlantas Kotawaringin Timur, melakukan pengecekan kelayakan jalan pada sejumlah bus yang singgah di Terminal Patih Rumbih, Senin (20/5) malam lalu.(FAHRY/RADAR SAMPIT)
SAMPIT – Tim gabungan melakukan pengecekan kelaikan bus angkutan Lebaran di Terminal Patih Rumbih, Jalan MT Haryono, Sampit, Senin (20/5)…