Sabtu, 15 Agustus 2020 10:22
FAKTOR ALAM: Personel Damkar Kobar dan TRC BPBD Kobar bahu membahu membersihkan pohon tumbang yang menutup sebagian ruas jalan Pasanah dan menyebabkan aliran listrik di sekitar lokasi padam, Jumat (15/8).(Damkar Kobar for Radar Pangkalan Bun)
PANGKALAN BUN- Hujan deras yang mengguyur Kota Pangkalan Bun, Kabupaten Kotawaringin Barat (Kobar) pada Jumat (15/8) sekitar pukul 13.10 WIB…