SAMPIT | PANGKALANBUN | PALANGKA | KOTAWARINGIN | METROPOLIS | BARITO | GUMAS | DPRD SERUYAN

KOTAWARINGIN

Senin, 28 November 2016 11:09
MANTAP!!! Jalan Lunci - Jelai Diaspal
INFRASTRUKTUR: Para pekerja melakukan pengaspalan jalan di ruas jalan Desa Sei Raja, Minggu (27/1). (FAUZIANNUR/RADAR SAMPIT)

SUKAMARA – Peningkatan jalan di wilayah pesisir antara Kecamatan Pantai Lunci – Kecamatan Jelai terus dilakukan Pemerintah Kabupaten Sukamara.

Saat ini, sebagian besar ruas jalan sudah dilakukan pengerasan dan sebagian titik telah di aspal, sehingga jalur transportasi warga kedua wilayah sudah cukup nyaman.

“Beberapa jalan sudah diaspal seperti di Desa Cabang Barat, Desa Sungai Damar, Desa Sungai Raja. Namun sebagian masih pengerasan, namun sudah cukup nyaman dilalui sehingga jarak tempuh cukup singkat dibanding dahulu,” ujar Suhardi, salah seorang warga.

Pengaspalan memang terlihat dilaksanakan di beberapa titik, terutama di ruas jalan yang terdapat pemukiman penduduk. Kondisi jalan yang nyaman tersebut juga membuat warga nyaman ketika ingin ke lokasi wisata pantai baik yang ada di Desa Sungai Tabuk maupun Sungai Raja yang menjadi andalan wisata pantai Sukamara.

“Jika hari libur, banyak warga dari luar Kecamatan Pantai Lunci yang datang berkunjung, terutama para pekerja perkebunan yang ingin berekreasi bersama keluarga mereka,” tambah Suhardi.

Dirinya berharap, peningkatan jalan beraspal terus dilaksanakan oleh pemerintah daerah. Dengan nyamannya kondisi jalan maka sangat membantu akses transportasi warga dan akan membuka peluang baru, baik peluang usaha maupun pembukaan pemukiman baru.

Hal tersebut sudah nampak saat ini dengan rampainya arus transportasi maka warga pun banyak membuka pemukiman baru di sepanjang jalan. (fzr/fm)

 


BACA JUGA

Kamis, 14 Agustus 2025 12:18

Maksimalkan Penataan Melalui Rapat Integrasi GTRA

SUKAMARA – Pemerintah Kabupaten Sukamara menggelar Rapat Integrasi Penataan Aset…

Kamis, 14 Agustus 2025 12:18

Pemda Bagikan 500 Lembar Bendera Merah Putih

SUKAMARA–Menyambut HUT RI ke-80, Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol)…

Kamis, 14 Agustus 2025 12:18

Lamandau Borong Piala di Peda KTNA XIV

NANGA BULIK - Kontingen Lamandau berhasil memborong sejumlah penghargaan pada Pekan…

Kamis, 14 Agustus 2025 12:15

Warga Desa Hampalit Krisis Air Bersih, Pemkab Katingan Harus Bertindak

KASONGAN – Warga Desa Hampalit, Kecamatan Katingan Hilir, Kabupaten Katingan,…

Rabu, 13 Agustus 2025 11:26

Anggota Paskibraka Diminta Siapkan Diri Jelang Upacara HUT RI ke-80

SUKAMARA – Bupati Sukamara, Masduki, meminta seluruh anggota Pasukan Pengibar…

Rabu, 13 Agustus 2025 11:25

Bantuan Seragam dan Tas Sekolah Mulai Disalurkan di Sukamara

SUKAMARA – Pemerintah Kabupaten Sukamara melalui Dinas Pendidikan dan Kebudayaan…

Rabu, 13 Agustus 2025 11:25

Pemkab Lamandau Apresiasi Storytelling Contest 2025

NANGA BULIK – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lamandau memberikan apresiasi atas…

Rabu, 13 Agustus 2025 11:19

DPRD Desak PDAM Katingan Segera Bayar Tunggakan Gaji Karyawan

KASONGAN – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Katingan memberikan…

Selasa, 12 Agustus 2025 17:11

Bupati Sukamara Pimpin Upacara di SDN Cabang Barat

SUKAMARA – Bupati Sukamara, Masduki, memimpin upacara bendera di SDN…

Selasa, 12 Agustus 2025 17:10

Puskesmas Sukamara Sediakan Pemeriksaan USG Gratis bagi Ibu Hamil

SUKAMARA – Puskesmas Sukamara kini menyediakan layanan pemeriksaan ultrasonografi (USG)…

Sitemap
  • HOME
  • HOT NEWS
  • NEWS UPDATE
  • KOLOM
  • RAGAM INFO
  • INSPIRASI
  • FEATURE
  • OLAHRAGA
  • EKONOMI
Find Us
Copyright © 2016 PT Duta Prokal Multimedia | Terverifikasi Dewan Pers