Selasa, 06 Juli 2021 19:13
TRACKING : Pengambilan tes swab kepada sejumlah warga di Kota Palangka Raya beberapa waktu lalu. Peminat CPNS pun diwajibkan melaksanakan tes serupa, sebagai syarat mengikuti tes nantinya.
PALANGKA RAYA – Peserta seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) di Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) bakal diwajibkan melakukan rapid test…