SAMPIT | PANGKALANBUN | PALANGKA | KOTAWARINGIN | METROPOLIS | BARITO | GUMAS | DPRD SERUYAN

PALANGKA

Minggu, 02 Oktober 2016 01:15
JOROK BANGET!!! TPS Ditutup, Sampah Berserakan
BERSERAKAN: Tumpukan sampah rumah tangga sengaja dibuang warga di pinggir Jalan Mahir Mahar lantaran tempat pembuangan sampah (TPS) letaknya jauh, Sabtu (1/10). (FOTO: ADI WIBOWO/RADAR SAMPIT)

PALANGKA RAYA – Masyarakat yang bermukim di kawasan Jalan Rajawali km 8 dan Jalan Mahir Mahar resah dengan ditutupnya tempat pembuangan sampah (TPS) di lokasi itu. Akibatnya, warga sekitar tak memiliki tempat untuk membuang sampah. Selain itu, sampah juga dibuang sembarangan dan beserakan.

"Mau tidak mau kita membuang sampah ke TPS di Jalan Rajawali km 7, karena di dekat wilayah kami tidak ada. Selain itu, ditutupnya TPS juga membuat banyak sampah di jalanan yang sengaja dibuang warga," kata Vina warga sekitar, Sabtu (1/10).

Ibu dua anak ini menjelaskan, sampah yang bertebaran di pinggir jalan mengganggu masyarakat sekitar, lantaran selain mengeluarkan bau tak sedap, diduga dapat menimbulkan penyakit. Masyarakat sekitar berupaya agar sampah tak dibuang sembarangan dengan memasang pengumuman agar tak membuang sampah di sepanjang jalan.

”Biar diberi tulisan imbauan seperti itu, ada saja masyarakat yang membuang sampah sembarangan. Kami berharap pemkot mengakomodir apa yang kami keluhkan ini," ujarnya. (rm-78/ign)


BACA JUGA

Selasa, 01 Juli 2025 11:51

Pemkot Targetkan Penurunan Pengangguran

PALANGKA RAYA - Wali Kota Palangka Raya Fairid Naparin memastikan,…

Selasa, 01 Juli 2025 11:50

Siap Mengawal Realisasi Aspirasi Masyarakat

PALANGKA RAYA - Ketua DPRD Kota Palangka Raya Subandi, memastikan…

Selasa, 01 Juli 2025 11:49

Walikota Inspeksi Pembangunan dan Perbaikan Infrastruktur

PALANGKA RAYA— Walikota Palangka Raya Fairid Naparin, memastikan pembangunan fisik…

Selasa, 01 Juli 2025 11:49

Harus Konsisten Perhatikan Kesejahteraan Guru

PALANGKA RAYA - Anggota Komisi III DPRD Kota Palangka Raya…

Selasa, 01 Juli 2025 11:46

Pendidikan Pilar Utama Pembangunan Daerah

PALANGKA RAYA — Penjabat Sekretaris Daerah (Pj Sekda) Kota Palangka…

Selasa, 01 Juli 2025 11:38

Ajak Masyarakat Terus Bersinergi dalam Pembangunan

PALANGKA RAYA – Wakil Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) Edy Pratowo…

Selasa, 01 Juli 2025 11:38

Soroti Diskon Masuk THM untuk Mahasiswa

PALANGKA RAYA – Ketua Komisi III DPRD Kalimantan Tengah (Kalteng)…

Senin, 30 Juni 2025 17:41

Gelar Gebyar Muharram di Masjid Kubah Kecubung

PALANGKA RAYA — Memeriahkan Tahun Baru Islam di bulan Muharram…

Senin, 30 Juni 2025 17:40

Wujudkan Pemerataan Pembangunan dengan Bersinergi

PALANGKA RAYA - Wakil Ketua DPRD Kota Palangka Raya Nenie…

Senin, 30 Juni 2025 17:39

Tahun Baru Hijriah Momentum untuk Introspeksi dan Peningkatan Kualitas Diri

PALANGKA RAYA —Menyambut Tahun Baru Islam 1447 Hijriah, Pawai Muharram…

Sitemap
  • HOME
  • HOT NEWS
  • NEWS UPDATE
  • KOLOM
  • RAGAM INFO
  • INSPIRASI
  • FEATURE
  • OLAHRAGA
  • EKONOMI
Find Us
Copyright © 2016 PT Duta Prokal Multimedia | Terverifikasi Dewan Pers