SAMPIT | PANGKALANBUN | PALANGKA | KOTAWARINGIN | METROPOLIS | BARITO | GUMAS | DPRD SERUYAN

PALANGKA

Jumat, 22 Januari 2016 12:17
Jelang Pilgub Kalteng, Komisioner KPU RI Ikut Turun Tangan
Ilustrasi

PALANGKA RAYA - Sehubungan akan dilaksanakannya pemilihan gubernur dan wakil gubernur Kalimantan Tengah pada 27 Januari mendatang, KPU Kalteng menggelar acara bimbingan teknis pemantapan dan konsulidasi persiapan pemilihan kepala daerah (Pilkada) yang di hadiri oleh KPU kabupaten atau kota di daerah tersebut.Hadir sebagai narasumber, tiga komisioner KPU RI, yakni Hadar Nafis Gumay, Ferry Kurnia Rizkiyansyah dan Arief Budiman.

Pada paparannya Ferry Kurnia Rizkiyansyah meminnta pada semua pihak yang terlibat pada pelaksanaan Pilkada untuk bisa sepenuhnya memperhatikan hal-hal yang menyangkut kesuksesan pesta demokrasi itu. Dijelakan, kegiatan itu merupakan upaya pihaknya dalam melakukam sepervisi terhadap pelaksanaan tugas-tugas KPU Kalteng dan kabupaten atau kota.


"Siapa-siapa saja yang terlibat dan hal apa saja yang diperlukan, tahapan penghitungan suara, sah atau tidaknya suara tersebut dan terlebih mengetahui hal yang sering muncul pada saat pemungutan, penghitungan, rekapitulasi serta tak lupa perhatikan juga kendala pada penetapan hasil," kata Ferry, Jumat (22/1).

Ia juga meminta agar semua pihak pelaksana tidak hanya terpaku pada imbauan itu saja, karena masih banyak permasalan yang perlu dikedepankan guna mensukseskan pelaksanaan Pilkada. "Misalnya rekapitulasi suara di tingkat kecamatan, apa saja yang harus disiapkan. Artinya teman-teman harus tahu apa yang harus dilakukan nanti," bebernya. (sho/tha)


BACA JUGA

Kamis, 19 September 2024 10:04

Beri Motivasi Pelajar Agar Mengikuti Ekstrakurikuler

PALANGKA RAYA - Anggota DPRD Palangka Raya Erlan Audri menyatakan,…

Kamis, 19 September 2024 09:58

Gubernur Inginkan Anggota DPRD Jaga Amanah Rakyat

PALANGKA RAYA- Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) Sugianto Sabran,  menginginkan anggota…

Kamis, 19 September 2024 09:56

Soroti Kerusakan di Lamandau dan Sukamara

PALANGKA RAYA - Anggota DPRD Kalimantan Tengah (Kalteng) Okki Maulana,…

Rabu, 18 September 2024 10:08

Tingkatkan Keimanan dan Ketakwaan dalam Momentum Maulid Nabi

PALANGKARAYA- Anggota DPRD Kota Palangka Raya Noorkhalis Ridha, Mengajak seluruh…

Rabu, 18 September 2024 10:02

Pemerintah Diminta Tekan Angka Putus Sekolah

PALANGKA RAYA - Anggota DPRD Kalimantan Tengah (Kalteng) Okki Maulana…

Rabu, 18 September 2024 10:00

Gubernur Membuka Orientasi Anggota DPRD

PALANGKA RAYA-  Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) Sugianto Sabran, Wakil Gubernur…

Selasa, 17 September 2024 14:55

GP Ansor Persiapkan Arah Dukungan di Pilkada

PALANGKA RAYA- Gerakan Pemuda (GP) Ansor Kalimantan Tengah (Kalteng) dan…

Selasa, 17 September 2024 14:50

Pemprop Terus Lanjutkan Kebijakan Pro Rakyat

PALANGKA RAYA- Komitmen Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kalimantan Tengah (Kalteng) untuk…

Selasa, 17 September 2024 14:49

DPRD Turut Mengawasi Jalannya Pilkada 2024

PALANGKA RAYA - Ketua sementara DPRD Kalimantan Tengah (Kalteng) Arton…

Sabtu, 14 September 2024 09:21

Anggota DPRD Selesai Jalani Orientasi

PALANGKA RAYA - Seluruh pimpinan dan anggota DPRD Palangka Raya…

Sitemap
  • HOME
  • HOT NEWS
  • NEWS UPDATE
  • KOLOM
  • RAGAM INFO
  • INSPIRASI
  • FEATURE
  • OLAHRAGA
  • EKONOMI
Find Us
Copyright © 2016 PT Duta Prokal Multimedia | Terverifikasi Dewan Pers