SAMPIT | PANGKALANBUN | PALANGKA | KOTAWARINGIN | METROPOLIS | BARITO | GUMAS | DPRD SERUYAN

PALANGKA

Minggu, 03 Juli 2016 07:42
Mau Sidak PNS, Pejabat Ini Beri Pengumuman Dulu
Ilustrasi. (net)

BUNTOK – Sekretaris daerah Kabupaten Barito Selatan (Barsel) Ir Edi Kristianto MT memberikan peringatan (warning) kepada seluruh pegawai negeri sipil (PNS) di lingkup pemerintah kabupaten setempat untuk tidak menambah libur alias cuti Lebaran mereka.

Dia mengungkap rencana inspeksi mendadak ke seluruh satuan kerja perangkat daerah (SKPD). Padahal, seharusnya sidak merupakan kegiatan tanpa pemberitahuan agar hasilnya maksimal.

Hal ini dikatakan Sekda  berkaitan dengan adanya instruksi dari Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Menpan RB) dimana PNS dilarang mengambil atau memperpanjang cuti Lebaran.

"Bagi PNS yang menambah libur tanpa alasan yang sangat urgent (mendesak, Red) pasti ada sanksi," kata  Edi Kristianto kepada Radar Palangka belum lama ini.

Lebih lanjut, kata Sekda, pada saat hari pertama masuk kerja usai cuti lebaran Idul Fitri, Bupati dan dirinya akan melakukan inspeksi mendadak (Sidak) ke seluruh Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD).

“Hal tersebut kita lakukan  untuk dapat  memastikan tidak ada PNS yang tambah libur, melebihi batas waktu yang telah ditentukan,” pungkasnya. (sya*/vin)


BACA JUGA

Selasa, 12 November 2024 10:40

Ajak Masyarakat Jaga Kamtibmas Jelang Pencoblosan Pilkada

PALANGKA RAYA - Anggota Komisi II DPRD Kota Palangka Raya…

Selasa, 12 November 2024 10:22

Anggota DPRD Harus Berani Tegur Pemerintah

PALANGKA RAYA - Anggota DPRD Kalimantan Tengah (Kalteng) Asdy Narang,…

Senin, 11 November 2024 11:14

Bangkitkan Semangat Membangun Daerah

PALANGKA RAYA - Ketua DPRD Kota Palangka Raya Subandi, mengajak…

Senin, 11 November 2024 11:05

Tingkatkan Peran Aktif Perempuan dalam Pembangunan

PALANGKA RAYA - Wakil Ketua DPRD Kalimantan Tengah (Kalteng) Riska…

Sabtu, 09 November 2024 09:51

Tingkatkan Program Penurunan Pengangguran

PALANGKA RAYA - Anggota Komisi II DPRD  Kota Palangka Raya…

Sabtu, 09 November 2024 09:51

Terapkan Konsep Smart City di Seluruh Daerah

PALANGKA RAYA - Anggota DPRD Kalimantan Tengah (Kalteng), Ferry Khaidir,…

Jumat, 08 November 2024 10:48

Kembangkan Sektor Perikanan untuk Mendukung Perekonomian

PALANGKA RAYA - Wakil Ketua DPRD Palangka Raya Nenie A…

Kamis, 07 November 2024 11:36

Ajak Generasi Muda Gunakan Hak Pilih dengan Bijak

PALANGKA RAYA - Anggota DPRD Kalimantan Tengah (Kalteng) Okki Maulana,…

Rabu, 06 November 2024 10:02

Terus Gali Potensi Olahraga Generasi Muda

PALANGKA RAYA – Ketua Komisi III DPRD Palangka Raya Sigit…

Rabu, 06 November 2024 09:50

Dorong Peningkatan Akses Pendidikan Sampai ke Pelosok

PALANGKA RAYA – Anggota DPRD Kalimantan Tengah (Kalteng) Noor Fazariah…

Sitemap
  • HOME
  • HOT NEWS
  • NEWS UPDATE
  • KOLOM
  • RAGAM INFO
  • INSPIRASI
  • FEATURE
  • OLAHRAGA
  • EKONOMI
Find Us
Copyright © 2016 PT Duta Prokal Multimedia | Terverifikasi Dewan Pers