SAMPIT | PANGKALANBUN | PALANGKA | KOTAWARINGIN | METROPOLIS | BARITO | GUMAS | DPRD SERUYAN

SAMPIT

Jumat, 22 April 2016 11:23
Tragis, Tabrakan Maut, Mahasiswa Tewas Dihantam Mobil
Ilustrasi (ISTIMEWA)

SAMPIT- Kecelakaan lalu lintas terjadi di Jalan Tjilik Riwut KM 41 Desa Lubuk Ranggan Kecamatan Cempaga, Rabu (20/4) sore sekitar pukul 15.00 WIB.

Kejadian ini mengakibatkan seorang mahasiswa salah satu perguruan tinggi kota Sampit tewas setelah dihantam mobil Innova.

Musibah berawal saat mobil Innova warna silver DA 8942 TQ yang dikendarai Nur Kodim (35) ingin mendahului kendaraan yang ada di depannya.

Karena tidak memperhatikan kendaraan di arah berlawanan, maka bertabrakan dengan motor Jupiter yang dikendarai korban Hendra Wijaya (20). Kerasnya benturan, pengendara motor tewas di tempat.

---------- SPLIT TEXT ----------

“Posisi mobil dan motor sangat dekat, sehingga tabrakan tidak bisa dihindari. Mobil dalam posisi sulit untuk menghindar karena sudah masuk pada jalan arah berlawanan,” ujar Udin warga sekitar tempat kejadian, Kamis (21/4).

Menurut Udin, mengetahui ada kecelakaan, beberapa waktu mencoba menolong para korban dan mengamankan pengendara mobil.

“Biasanya pada jam 15.00 WIB kondisi jalan di wilayah desa kami memang cukup ramai, apalagi jalan merupakan lintas provinsi sehingga banyak kendaraan melintas,” terangnya.

Terpisah, Kapolsek Cempaga Ipda Harno Porwoto menjelaskan setelah mendapatkan laporan anggota langsung mendatangi TKP.

“Kami penanganan awal. untuk proses selanjutnya akan ditangani Satlantas Polres Kotim,” pungkasnya. (dc/fm)          

          

 


BACA JUGA

Jumat, 09 Mei 2025 17:38

Apresiasi Panen Bioflok untuk Ketahanan Pangan

SAMPIT – Pemerintah Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) menyambut baik upaya…

Jumat, 09 Mei 2025 17:36

Dinkes Kotim Siagakan Obat dan Layanan Kesehatan Hadapi Penyakit Musiman

SAMPIT – Dinas Kesehatan Kabupaten Kotawaringin Timur (Dinkes Kotim) meningkatkan…

Jumat, 09 Mei 2025 17:35

Prioritaskan Jemaah Lansia, Pemberangkatan Calon Haji Kotim Lewat Udara

SAMPIT – Sebanyak 218 calon haji asal Kotawaringin Timur (Kotim)…

Jumat, 09 Mei 2025 17:25

Pabrik Pakan Ikan Beroperasi, Harga Lebih Murah

SAMPIT - Pabrik pakan ikan milik Pemerintah Kabupaten Kotawaringin Timur…

Jumat, 09 Mei 2025 17:23

Kader PKK Miliki Peran Mulia

SAMPIT — Bupati Kotawaringin Timur (Kotim) Halikinnor menegaskan pentingnya peran…

Jumat, 09 Mei 2025 17:23

Dharma Santi Momentum Pererat Kerukunan dan Persaudaraan

SAMPIT — Pemerintah Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) mendorong generasi muda…

Jumat, 09 Mei 2025 17:22

Peningkatan Jalan Kandan–Camba Tertunda

SAMPIT — Warga Kecamatan Kotabesi, Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim), kembali…

Rabu, 07 Mei 2025 17:31

Bupati Rencanakan Pelebaran Jalan Muchran Ali

SAMPIT — Pemerintah Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) berencana memperbaiki infrastruktur…

Rabu, 07 Mei 2025 17:30

Jambore PKK Diikuti Ratusan Peserta

SAMPIT – Setelah tertunda dua tahun akibat keterbatasan anggaran, Jambore…

Rabu, 07 Mei 2025 17:30

Halikinnor Pimpin Gotong Royong

SAMPIT — Bupati Kotawaringin Timur (Kotim) Halikinnor turun langsung memimpin…

Sitemap
  • HOME
  • HOT NEWS
  • NEWS UPDATE
  • KOLOM
  • RAGAM INFO
  • INSPIRASI
  • FEATURE
  • OLAHRAGA
  • EKONOMI
Find Us
Copyright © 2016 PT Duta Prokal Multimedia | Terverifikasi Dewan Pers