SAMPIT | PANGKALANBUN | PALANGKA | KOTAWARINGIN | METROPOLIS | BARITO | GUMAS | DPRD SERUYAN

SAMPIT

Rabu, 25 Mei 2016 19:25
Dimarahi dan Ditampar, Karyawan Sawit Lapor Polisi
Ilustrasi (ISTIMEWA)

SAMPIT Oral Donal Sambake (33) asisten agronomi PT AKPL Estate Implasemen wilayah Desa Tumbang Keminting, Bukit Santuai melaporkan Yusri (40 warga Kuala Kualan, Mentaya Hulu ke polisi.

Donal mengaku jadi korban pemukulan yang dilakukan Yusri pada Jumat (20/5) lalu.

Menurut keterangan korban, kronologis kejadian saat dirinya melakukan kontrol bersama satpam, dirinya didatangi pelaku dengan istrinya.

Pelaku langsung memarahi korban dan menampar pipi bagian kiri sebanyak satu kali dengan menggunakan tangan kosong.

Setelah melakukan hal tersebut pelaku langsung pergi dengan istrinya, tidak terima dengan hal tersebut korban langsung melaporkan kejadian itu kepada pihak kepolisian untuk meminta pertanggung jawaban pelaku.

"Laporan korban sudah kami terima, dan kami akan memangil pelaku dan mempertanyakan permasalahan sebenarnya yang terjadi antara korban dan pelaku," ujar Kapolsek Mentaya Hulu Iptu Afif Hasan, Selasa (24/5).

Jika memang permasalahan dapat ditempuh jalur kekeluargaan makan akan dikembalikan kepada korban dan pelaku, namun jika memang tidak ada kesepakatan maka akan ditempuh proses hukum.

"Kelanjutannya kita tunggu hasil pemanggilan dari tersangka, karena saat ini hanya mendapatkan keterangan dari korban," terangnya. (dc/fm)


BACA JUGA

Selasa, 01 Juli 2025 11:45

Bupati Lepas Puluhan PNS yang Telah Purnatugas

SAMPIT – Puluhan pegawai negeri sipil (PNS) di lingkungan Pemerintah…

Selasa, 01 Juli 2025 11:45

Pemkab Tunggu Persetujuan Pusat

SAMPIT – Pemerintah Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) mengusulkan perubahan status…

Selasa, 01 Juli 2025 11:44

Rumah Betang di Tualan Hulu Jadi Simbol Pelestarian Budaya dan Kebersamaan

SAMPIT – Pemerintah Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) mendukung penuh pembangunan…

Selasa, 01 Juli 2025 11:44

Pengajuan Formasi ASN Diupayakan Melebihi Jumlah Pegawai yang Pensiun

SAMPIT–Pemerintah Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) terus mengupayakan penambahan aparatur…

Senin, 30 Juni 2025 17:37

Dorong Masyarakat Kunjungi Posyandu

SAMPIT – Bupati Kotawaringin Timur (Kotim) Halikinnor menyoroti rendahnya tingkat…

Senin, 30 Juni 2025 17:36

Komitmen Pemkab Kotim Entaskan Kemiskinan

SAMPIT – Pemerintah Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) menegaskan komitmennya dalam…

Senin, 30 Juni 2025 17:36

Gali Potensi Generasi Muda Bidang Keagamaan

SAMPIT – Ratusan anak-anak dan remaja dari berbagai jenjang pendidikan…

Senin, 30 Juni 2025 17:35

Terapkan Ijazah Digital, Pastikan Penahanan Ijazah Tak Terulang

SAMPIT – Pemerintah Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) melalui Dinas Pendidikan…

Kamis, 26 Juni 2025 16:59

Disdik Waspadai Siswa Tak Tercatat di Dapodik

SAMPIT – Dinas Pendidikan Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) mengingatkan pentingnya…

Kamis, 26 Juni 2025 16:59

Disiplin ASN Jadi Prioritas, BKPSDM Kotim Tegaskan Tak Ada Pembiaran

SAMPIT – Pemerintah Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) menegaskan komitmennya dalam…

Sitemap
  • HOME
  • HOT NEWS
  • NEWS UPDATE
  • KOLOM
  • RAGAM INFO
  • INSPIRASI
  • FEATURE
  • OLAHRAGA
  • EKONOMI
Find Us
Copyright © 2016 PT Duta Prokal Multimedia | Terverifikasi Dewan Pers