SAMPIT | PANGKALANBUN | PALANGKA | KOTAWARINGIN | METROPOLIS | BARITO | GUMAS | DPRD SERUYAN

SAMPIT

Senin, 01 Agustus 2016 18:12
Sipil Ikut Gempur Pengedar Narkoba
Ilustrasi. (net)

SAMPIT – Perang terhadap peredaran narkotika di Kotim kian gencar. Bukan hanya oleh aparat dan lembaga berwenang, kelompok masyarakat sipil pun turun tangan. Sejumlah tokoh yang akan tergabung dalam Gerakan Nasional Anti Narkotika (Granat) Kotim siap membantu memberantas peredaran barang haram itu.

”Rencana Agustus ini sudah dilantik kepengurunnya (Granat Kotim, Red). Semoga itu bisa terlaksana dengan baik,” ujar Ansen Tue, calon Ketua DPC Granat Kotim, Minggu (31/7).

Menurut Ansen, Granat akan melibatkan banyak pihak, mulai dari pemuka agama, adat, masyarakat, pemuda, dan politisi. ”Peredaran narkoba dan sejenisnya hingga peredaran obat daftar G jadi perhatian serius. Saya melihat pemberitaan di media itu sehari-hari selalu termuat  tentang narkoba. Ini artinya peredaran di Kotim sudah sangat berbahaya,” ujarnya.

Calon Sekretaris DPC Granat Kotim Rimbun menambahkan, pemberantasan peredaran narkoba tersebut bukan hanya tanggung jawab kepolisian dan petugas BNN, tetapi juga masyarakat. Selain itu, guru di sekolah juga memiliki tanggung jawab moral menyelamatkan anak didiknya dari kerusakan moral akibat mengonsumsi narkoba.

”Pemerintah harus berusaha meminamalisir dan menekan serendah mungkin penyelundupan narkoba dari luar negeri ke Indonesia. Ini untuk menyelamatkan rakyat Indonesia dari kehancuran moral," tegasnya. (ang/ign)


BACA JUGA

Selasa, 01 Juli 2025 11:45

Bupati Lepas Puluhan PNS yang Telah Purnatugas

SAMPIT – Puluhan pegawai negeri sipil (PNS) di lingkungan Pemerintah…

Selasa, 01 Juli 2025 11:45

Pemkab Tunggu Persetujuan Pusat

SAMPIT – Pemerintah Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) mengusulkan perubahan status…

Selasa, 01 Juli 2025 11:44

Rumah Betang di Tualan Hulu Jadi Simbol Pelestarian Budaya dan Kebersamaan

SAMPIT – Pemerintah Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) mendukung penuh pembangunan…

Selasa, 01 Juli 2025 11:44

Pengajuan Formasi ASN Diupayakan Melebihi Jumlah Pegawai yang Pensiun

SAMPIT–Pemerintah Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) terus mengupayakan penambahan aparatur…

Senin, 30 Juni 2025 17:37

Dorong Masyarakat Kunjungi Posyandu

SAMPIT – Bupati Kotawaringin Timur (Kotim) Halikinnor menyoroti rendahnya tingkat…

Senin, 30 Juni 2025 17:36

Komitmen Pemkab Kotim Entaskan Kemiskinan

SAMPIT – Pemerintah Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) menegaskan komitmennya dalam…

Senin, 30 Juni 2025 17:36

Gali Potensi Generasi Muda Bidang Keagamaan

SAMPIT – Ratusan anak-anak dan remaja dari berbagai jenjang pendidikan…

Senin, 30 Juni 2025 17:35

Terapkan Ijazah Digital, Pastikan Penahanan Ijazah Tak Terulang

SAMPIT – Pemerintah Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) melalui Dinas Pendidikan…

Kamis, 26 Juni 2025 16:59

Disdik Waspadai Siswa Tak Tercatat di Dapodik

SAMPIT – Dinas Pendidikan Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) mengingatkan pentingnya…

Kamis, 26 Juni 2025 16:59

Disiplin ASN Jadi Prioritas, BKPSDM Kotim Tegaskan Tak Ada Pembiaran

SAMPIT – Pemerintah Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) menegaskan komitmennya dalam…
Sitemap
  • HOME
  • HOT NEWS
  • NEWS UPDATE
  • KOLOM
  • RAGAM INFO
  • INSPIRASI
  • FEATURE
  • OLAHRAGA
  • EKONOMI
Find Us
Copyright © 2016 PT Duta Prokal Multimedia | Terverifikasi Dewan Pers